Mengaku Memiliki Ilmu Gaib, Tersangka Pencabulan kepada Anak di Bawah Umur Diringkus Polresta Tangerang.
Tangerang, (Banten Kita) – Jajaran Polresta Tangerang Polda Banten meringkus seorang tersangka persetubuhan atau pencabulan kepada anak di bawah umur.…