Pejabat Pemkot Tangerang Ikuti Uji Kompetensi Teknis
Tangerang, (BantenKita) – Pejabat di Lingkungan Pemerintah Kota Tangerang mengikuti Uji Kompetensi Teknis pada 6-7 Januari 2022 secara daring dan tatap muka terbatas. Wakil Wali Kota Tangerang H. Sachrudin menyampaikan uji kompetensi yang dilakukan untuk mengetahui dan mempersiapkan potensi diri para pemimpin organisasi sebagai dasar dalam memberikan pelayanan yang paripurna kepada masyarakat Kota Tangerang. “Hal…