Aditya

DKP Kota Tangerang Komitmen Awasi Keamanan Pangan

Tangerang(Bantenkita)- Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) terus mengawasi dan mengupayakan keamanan pangan. Baik bahan pangan segar maupun bahan pangan olahan. Kepala DKP Kota Tamgerang Muhdorun mengatakan, salah satu upaya yang dilakukan dalam menjaga keamanan pangan di Kota Tangerang adalah dengan menghadirkan Pojok Uji Lab Mandiri dan juga inspeksi langsung ke pasar-pasar….

YMSML Gelar Pelatihan Cara Cepat Membaca Al-Quran Bagi Ustaz dan Guru Mengaji di BSD City

Tangerang(Bantenkita)- Sinar Mas Land melalui Yayasan Muslim Sinar Mas Land (YMSML) bekerja sama dengan Yayasan Mama Papa dan Kantor Urusan Agama Kecamatan Pagedangan, Kabupaten Tangerang menyelenggarakan kegiatan Berantas Buta Al-Qur’an (BBQ). Program ini menggelar pelatihan atau training of trainers (ToT) cara cepat membaca Al-Qur’an dengan metode Mama Papa secara intensif kepada ustaz/ah dan guru mengaji dari perwakilan 55 masjid/musala dan TPA/TPQ di kawasan…

Dikabarkan Jadi Wakil Airin, Arief : Niat Saya Hanya Ingin Berkontribusi untuk Banten

Tangerang(Bantenkita)- Bakal calon gubernur Banten Aief R Wismansyah angkat bicara seputar perkembangan Pilgub Banten baru-baru ini. Terutama soal namanya yang disebut-sebut muncul di DPP PDI Perjuangan dan isu tentang dirinya yang akan disandingkan sebagai bakal calon wakil gubernurnya Airin Rachmi Diany, bacagub partai Golkar. Menurut Arief, sejak mendeklarasikan diri sebagai bakal calon gubernur Banten pada…

BPJS Ketenagakerjaan Dukung Program “Sate Sami” di Kota Tangerang

Tangerang(Bantenkita)- BPJS Ketenagakerjaan Tangerang mendukung program Sate Sami atau Satu Telur Satu Minggu yang diluncurkan oleh Pemkot Tangerang pada Senin (5/8) di Puspemkot Tangerang. Ahmad Fauzan, selaku Kepala Cabang BPJS Ketenagakerjaan Cimone, mengatakan, pihaknya turut berperan serta dengan menyalurkan 100 butir telur yang berasal dari sumbangan para pegawainya. Telur-telur ini akan didistribusikan bersama dengan Pemkot…

Lapangan Alun-alun Ahmad Yani Bersolek Sambut Upacara HUT ke 79 RI

Tangerang(Bantenkita)- Dalam rangka menyambut peringatan HUT ke-79 Republik Indonesia, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Tangerang melakukan peremajaan atau maintenance pada rumput Alun-Alun Kota Tangerang, yang akan menjadi lokasi upacara 17 Agustus tingkat Kota Tangerang.  Kepala DPUPR Kota Tangerang Taufik Syahzaeni menuturkan, dalam peremajaan ini petugas DPUPR bersama OPD lainnya melakukan pengecatan podium,…

UPJ Sukses Gelar Seminar Bertajuk Internasionalisasi Pendidikan Tinggi

Tangerang(Bantenkita)- Universitas Pembangunan Jaya (UPJ) sukses menggelar seminar bertajuk “Internationalisation of Higher Education: Challenges and Strategies” di Teater 1 Gedung A. Acara ini menghadirkan para ahli di bidang pendidikan tinggi untuk membahas tantangan dan strategi dalam ekspansi pendidikan tinggi di tingkat dunia.  Acara ini menghadirkan para pembicara yang mumpuni di bidang pendidikan, yakni Pro-vice Chancellor…

Kolaborasi dengan Enam Brand Lokal, Lakon Store Usung Tema #Nowplaying di JF3 2024

Tangerang(Bantenkita)- Setiap tahunnya, Lakon Store selalu berkolaborasi dengan enam brand lokal untuk tema yang telah ditentukan. Lakon Store pada Jakarta Fashion, Food Festival (JF3) 2024 mengangkat judul fashion show tahunan ke-tiga mereka bertajuk #Nowplaying. Tahun ini, enam brand lokal yang terpilih untuk berkolaborasi adalah Fuguku, Bertjorak, Earth Major, Toba Tenun, Seroja, dan Rajoet. Acara yang berlangsung di…

Menu Sate Sami di Aplikasi Tangerang Ayo

Tangerang(Bantenkita)- Dalam rangka mendukung program Gerakan Sedekah Satu Telur Satu Minggu (Sate Sami), Dinas Kominfo Kota Tangerang menyiapkan menu Sate Sami pada aplikasi Tangerang Ayo diperuntukan pegawai Pemkot Tangerang. Kehadirannya untuk mendata partisipasi pegawai, jumlah telur dan pendistribusian pada kecamatan binaan masing-masing Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Kepala Dinas Kominfo Kota Tangerang Indri Astuti mengatakan, menu…

Tiga Desainer Asia Tenggara Tampilkan Koleksi di JF3 2024

Tangerang(Bantenkita)- Tiga desainer dari Asia Tenggara melalui AFDS (Asean Fashion Designers Showcase) untuk pertama kalinya tampil di JF3 2024 pada Sabtu (3/8/2024) di Salsa Tent Fashion Show Summarecon Mal Serpong Tangerang. Ketiganya yakni Dave Ocampo (Filipina), Terry Yeo (Singapura), dan Rita Đzung (Vietnam). Tiga desainer berbakat yang siap memukau pecinta mode tanah air. Pertama ada…