58 eks-Jemaah Negara Islam Indonesia Ikrar Setia NKRI
Tangerang(Bantenkita)- Pemerintah Kota Tangerang mengapresiasi dan mendukung langkah yang diambil 58 eks-Jemaah Negara Islam Indonesia (NII) Faksi Muhammad Yusuf Tohiri (MYT), untuk mencabut bai’at dan mengikrarkan kesetiaan kepada NKRI. Kegiatan ini digelar oleh Densus 88 Antiteror Polri di Gedung Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Tangerang, bertepatan dengan Hari Kesaktian Pancasila, Rabu (01/09/2025). Acara dihadiri oleh…