MUI Kota Tangerang Imbau Warga Agar Shalat Idul Adha di Rumah
Tangerang, (BantenKita) – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Tangerang mengimbau masyarakat untuk melaksanakan shalat Idul Adha di rumah bersama keluarga, karena masih tingginya penyebaran COVID-19 dan diberlakukannya PPKM Darurat. “Melihat perkembangan COVID-19 di Kota Tangerang, kami pengurus MUI daerah ini mengajak seluruh kaum Muslimin dan Muslimat untuk melaksanakan shalat Idul Adha di rumah,” kata Sekretaris…