Admin Redaksi

Kemendikbudristek : Pelajaran Matematika Perlu Dibuat Menyenangkan

Jakarta, (BantenKita) – Pelaksana tugas Kepala Pusat Prestasi Nasional Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) Asep Sukmayadi mengatakan pelajaran matematika perlu dibuat menyenangkan sehingga mudah diterima oleh para siswa. “Pelajaran matematika ini perlu dibuat menarik dan menyenangkan, sehingga anak-anak menjadi senang dengan matematika ini. Kecuali jika anak tersebut berbakat dengan matematika, sehingga tidak perlu…

Dukung ekonomi Sumbar, Kementerian PUPR terus bangun infrastruktur

Jakarta (ANTARA) – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus membangun sejumlah infrastruktur di Sumatera Barat (Sumbar) untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan konektivitas. “Kementerian PUPR terus melanjutkan pembangunan infrastruktur yang andal di seluruh Indonesia salah satunya di Provinsi Sumatera Barat. Pembangunan infrastruktur dilakukan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan konektivitas baik usaha mikro, kecil, dan…

15 Ribu Susu Cair Dukung Logistik Nakes Tangani COVID-19

Jakarta, (BantenKita) – Sebanyak 15 ribu produk susu cair siap minum diberikan PT Frisian Flag Indonesia (FFI) untuk mendukung logistik tenaga kesehatan (nakes) dan pasien COVID-19 di RS Darurat COVID-19 di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta Timur. Bantuan tersebut diterima oleh Kepala Pusat Analisis Determinan Kesehatan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia dr Andi Saguni. “Dalam kondisi…

Kolombia Raih Posisi Ketiga di Copa America

Jakarta, (BantenKita) – Kolombia sukses meraih posisi ketiga di Copa America 2021 setelah menang secara dramatis 3-2 atas Peru di Estadio Nacional Mane Garrincha, Brasilia, Brazil pada Sabtu pagi WIB, demikian catatan laman resmi FIFA. Kolombia langsung mengambil inisiatif penguasaan bola sejak pertandingan dimulai. Sedangkan Peru bermain bertahan sambil sesekali melancarkan serangan balik. Pertandingan baru…

Apple Ingin Buat Pengukur Suhu Lewat Ponsel

Jakarta, (BantenKita) – Apple, berdasarkan paten yang mereka daftarkan di Amerika Serikat, sedang mengembangkan perangkat pengukur suhu tubuh melalui ponsel. Laman Phone Arena, dikutip Sabtu, menemukan paten berjudul “Camera attachment and image data processing for temperature measurement”, kamera tempelan dan pemrosesan data citra untuk pengukuran suhu, di United States Patent and Trademark Office. Dalam paten…

Andika Hazrumy Kerahkan Karang Taruna Banten Bentuk Relawan PPKM Mikro

Serang, (BantenKita) – Ketua Karang Taruna Provinsi Banten Andika Hazrumy menginstruksikan pembentukan relawan PPKM Mikro atau pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat skala mikro di tingkat RT/RW dan kelurahan kepada seluruh kepengurusan Karang Taruna di Provinsi Banten. Instruksi tersebut dikeluarkan Andika melalui surat Pengurus Karang Taruna Provinsi Banten tertanggal 9 Juli 2021. “Betul, kami telah menginstruksikan seluruh…

Arief Minta ASN Maksimalkan Penerapan PPKM Darurat

Tangerang, (BantenKita) – Wali Kota Tangerang Arief R. Wismansyah meminta kepada seluruh pegawai Pemkot Tangerang untuk terus bahu membahu memaksimalkan pelaksanaan PPKM Darurat tersebut dalam mengurangi mobilitas masyarakat. “PPKM Darurat harus terus kita terapkan sebaik mungkin dan semaksimal mungkin, karena kita percaya apabila mobilitas berkurang angka kasus Covid-19 pasti akan berkurang,” ujar Arief dalam rapat…

BPJAMSOSTEK Borong 4 Penghargaan Dalam Human Capital on Resilience Excellence Award 2021

Jakarta, (BantenKita) – BPJS Ketenagakerjaan atau yang kini akrab dipanggil BPJAMSOSTEK berhasil membawa pulang 4 penghargaan sekaligus dalam Human Capital on Resilience Excellence Award 2021. BPJAMSOSTEK mampu mengungguli 400 perusahaan lain yang juga turut serta dalam ajang penghargaan tersebut. Kali ini BPJAMSOSTEK sukses dinobatkan sebagai The Best Organization Structure 2021, The Best Human Capital Based…

Gubernur WH Optimis Pembangunan Stadion Banten Selesai Desember 2021

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) optimis Pembangunan Stadion Sepak Bola di Kawasan Sport Center Provinsi Banten bakal selesai pada bulan Desember 2021. Stadion Sepak Bola yang dibangun di Kelurahan Kemanisan, Kecamatan Curug, Kota Serang itu dibangun dengan standar FIFA (Federation Internationale de Football Association), Asosiasi Federasi Sepak Bola Internasional. “Saat ini progres…

Gubernur Banten Kembali Memperpanjang PPKM Mikro

Serang, (BantenKita) – Gubernur Wahidin Halim (WH) kembali memperpanjang status PPKM Mikro sejak tanggal 6 s.d 20 Juli 2021. Hal itu tertuang dalam Instruksi Gubernur Nomor 17 Tahun 2021 tentang Perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Berbasis Mikro Dan Mengoptimalkan Posko Penanganan Corona Virus Disease 2019 Di Tingkat Desa dan Kelurahan Untuk Pengendalian Penyebaran Corona Virus…

Gol Babak Tambahan Kane Bawa Inggris Lewati Denmark Ke Final Euro 2020

Jakarta, (BantenKita) – Gol yang dicetak Harry Kane dalam babak tambahan membawa tim nasional Inggris melewati Denmark ke final Euro 2020 seusai memenangi laga semifinal dengan skor 2-1 di Stadion Wembley, London, Rabu waktu setempat (Kamis WIB). Kane mencetak golnya pada menit ke-104, setelah menyambar bola muntah hasil tendangan penaltinya sendiri yang sempat dimentahkan oleh…

TV Digital Akan Infokan Peringatan Bencana

Jakarta, (BantenKita) – Ketua Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Banten Ade Bujhaeremi mengatakan salah satu kelebihan TV digital adalah kehadiran informasi peringatan bencana bagi masyarakat. “Ketika masyarakat menggunakan TV digital maka kelebihan dari TV digital ini ada ‘early warning system’, jadi ada peringatan bencana yang akan diinfokan oleh TV digital itu sehingga masyarakat bisa cepat mengetahui bahwa…