BPJAMSOSTEK Cilegon Serahkan Ke Kejari 21 SKK Senilai Rp7,1 Miliar
Cilegon, (BantenKita) – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK) Cilegon menyerahkan Surat Kuasa Khusus (SKK) kepada Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Cilegon menyusul masih banyaknya perusahaan yang sampai dengan saat ini masih menunggak iuran. Kepala Kantor Cabang BPJS Ketenagakerjaan Cilegon, Hary Dwi Marwoko mengatakan pihaknya telah memberikan 21 SKK kepada Kejaksaan Negeri Cilegon yang berisi tentang…