Admin Redaksi

Suami-istri Pembunuh Anak Kandung Sempat Lapor ke Polisi Anaknya Hilang

Lebak, (Banten Kita) – Imam Safi’e (27), dan istrinya, Lia Handayani (26), yang diduga membunuh anak kandungnya sendiri karena anak itu dianggap sulit diajari dalam pembelajaran secara online ternyata sempat melaporkan ke Polsek Setia Budi, di Jakarta Selatan, bahwa sang anak kandung itu telah hilang. “Dari laporan itu maka petugas bisa mengungkap korban Keysya Safiyah, anak usia delapan tahun yang…

Julaiha Sukses Kembangkan Usaha Kuliner Melalui Modal PKH

Tangerang, (Banten Kita) – Julaiha, salah satu penerima Program Keluarga Harapan (PKH) dari Pemerintah Kota Tangerang, Banten berhasil mengembangkan usaha kulinernya dari bantuan yang diterimanya. “Pertama kali dapet bantuan PKH itu tahun 2018. Waktu itu saya dan suami penghasilannya ga menentu, anak juga lagi sekolah. Alhamdulillah adanya bantuan dari Pemkot saya gunakan untuk nambah-nambah modal usaha dan…

Anies: Musibah Dialami Sekda DKI Jadi Pelajaran Terkait COVID-19

Jakarta, (Banten Kita) – Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengharapkan kejadian wafatnya Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta Saefullah menjadi pelajaran untuk masyarakat Jakarta terkait pandemi Corona Virus Desease 2019 (COVID-19). “Saya harap bagi seluruh masyarakat Jakarta, jadikan ini sebagai sebuah pelajaran. Kondisinya memang mengkhawatirkan dalam artian sesungguhnya. Saya selalu garisbawahi, pesan dari kami tidak pernah…

Peningkatan COVID-19 di Kota Tangerang Akibat Klaster Keluarga

Tangerang, (Banten Kita) – Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan peningkatan jumlah pasien positif COVID-19 di suatu wilayah disebabkan karena adanya klaster keluarga, yakni satu anggota keluarga membawa virus dan menular ke anggota keluarga lainnya. “Ini kasusnya bukan per individu, tapi terdapat beberapa orang dalam satu keluarga yang positif COVID-19,” ujar Wali Kota Tangerang…

Tangsel Buka Dua Gerai Disdukcapil di Pusat Perbelanjaan

Tangerang, (Banten Kita) – Pemerintah Kota Tangerang Selatan menambah gerai Disdukcapil sebagai layanan kependudukan di dua pusat perbelanjaan, yakni di Plaza Bintaro dan Pamulang Square.. Wali Kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany di Tangerang Selasa mengatakan, Gerai Disdukcapil yang baru diresmikan tersebut berada di Plaza Bintaro dan Pamulang Square. Sebelumnya, Pemkot Tangsel juga sudah melakukan…

Kasus Positif COVID-19 Bertambah Menjadi 111 Orang di Lebak

Lebak, (Banten Kita) – Jumlah kasus konfirmasi positif COVID-19 di Kabupaten Lebak, Banten, pada Selasa, bertambah menjadi total 111 orang dari sebelumnya 92 orang. “Kami menerima laporan hari ini pasien positif COVID-19 bertambah 19 orang,” kata Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Lebak Triatno Supiyono di Lebak, Selasa. Bertambahnya jumlah pasien COVID-19 itu kebanyakan sebelumnya dilakukan pelacakan yang…

Dispar Banten Minta Kabupaten/Kota Perketat Protokol Kesehatan di Objek Wisata

Serang, (Banten Kita) – Dinas Pariwisata (Dispar) Provinsi Banten meminta kabupaten/kota memperketat pelaksanaan protokol kesehatan di objek-objek wisata selama pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di wilayah Banten. Kepala Bidang Pengembangan Destinasi Wisata Dispar Banten, Faundra Bayu Adjie di Serang, Senin, mengatakan protokol kesehatan itu dilakukan dengan tetap memperhatikan sektor ekonomi masyarakat sekitar. “Yang lebih…

Syafrudin minta warganya tidak pergi ke luar daerah saat PSBB

Serang, (Banten Kita) – Wali Kota Serang Syafrudin meminta agar warganya tidak melakukan kegiatan atau bepergian ke luar daerah selama Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di wilayah itu  guna mengantisipasi terjadinya penularan COVID-19. “Untuk masyarakat Kota Serang patuhi aturan pemerintah, kemudian memperketat protokol kesehatan. Dan jangan bepergian ke luar daerah dulu, tetap di tempat,” katanya usai melakukan…

Pemkab Serang Terus Tingkatkan Bantuan Ponpes

Serang, (Banten Kita) – Pemerintah Kabupaten Serang setiap tahun terus meningkatkan bantuan pembangunan pondok pesantren. Program pendidikan pesantren menjadi salah satu prioritas bidang keagamaan dalam rangka meningkatkan indeks pembangunan manusia (IPM) dan pembentukan karakter generasi Kabupaten Serang. Hal tersebut ditegaskan Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah usai meresmikan Gedung Hindun Nasuha Chasanah di Kawasan Pondok Pesantren…

Kemendikbud: Dukungan Pemda Bikin Pendidikan Vokasi Naik Kelas

Jakarta, (Banten Kita) – Direktur Jenderal Pendidikan Vokasi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Wikan Sakarinto menyampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada pemerintah Provinsi Jawa Tengah dalam mempercepat implementasi link and match antara dunia pendidikan dengan dunia industri dan dunia kerja (IDUKA). “Jika dukungan terhadap pendidikan vokasi dilakukan seluruh pemerintah provinsi/kabupaten/kota di Indonesia, hal itu akan membuat pendidikan vokasi…