Persib Tunggu Kiriman Hasil Tes COVID-19 Wander Luiz
Jakarta, (Banten Kita) – Manajemen Persib Bandung tengah menunggu kiriman hasil tes COVID-19 milik Wander Luiz dari laboratorium Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat setelah sebelumnya sang striker melakukan isolasi mandiri selama 14 hari akibat positif terjangkit penyakit yang disebabkan virus corona itu. “Kami belum bisa pastikan kapan akan dapat hasil tersebut, karena banyak pasien lain…