ASN Pemkab Serang Sebar Bantuan Sembako untuk Korban Terdampak Banjir
Serang, (BantenKita) – Para Aparatur Sipil Negara (ASN) Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang, menyebar bantuan berupa paket sembako kepada warga korban terdampak banjir. Bantuan sembako merupakan hasil dari sumbangan para ASN di lingkungan Pemkab Serang. Berdasarkan perintah Bupati Serang Ratu Rachmatuzakiyah, pada Kamis, 15 Januari 2026 para Kepala OPD di…