Dukung ketahanan pangan, Syngenta wujudkan ekosistem pertanian
Cikampek, Jawa Barat, (BantenKita) – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan, Syngenta terus mewujudkan ekosistem pertanian yang diluncurkan sejak tahun 2022 dengan nama Centrigo. “Centrigo kami hadirkan untuk membantu petani meningkatkan keuntungan melalui pendekatan hulu ke hilir. Dengan eksosistem pertanian merupakan upaya Syngenta untuk mewujudkan pertanian yang lebih maju di Indonesia,” kata Presiden Direktur Syngenta Indonesia,…