Pj Gubernur Al Muktabar: Indikator Makro di Provinsi Banten Berjalan Baik

Serang, (BantenKita) – Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengatakan, pada tahun 2023 secara umum indikator makro di Provinsi Banten berjalan dengan baik. Investasi berjalan dengan baik, inflasi terkendali, serta kemiskinan dan pengangguran alami tren menurun. Hal itu diungkap Al Muktabar usai menghadiri Banten Economic Outlook 2023 dengan tema Kemandirian Pangan: Peningkatan Produksi Dengan Optimalisasi…

Telkomsel Gelar Poin Festival 2023, Hadirkan Ragam Keseruan dan Program Loyalitas bagi Pelanggan di Penghujung Tahun

Jakarta, (BantenKita) – Melengkapi kemeriahan perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, Telkomsel sebagai digital lifestyle enabler dengan layanan konvergensi terbesar di Indonesia kembali menyelenggarakan Poin Festival 2023 sebagai wujud apresiasi kepada seluruh pelanggan Telkomsel dan IndiHome. Dalam penyelenggaraannya yang berlangsung di Summarecon Mall Serpong pada 15-17 Desember 2023, Telkomsel menghadirkan sejumlah program dan kegiatan…

Pastikan Ketersediaan Bahan Produksi Beras Jelang Nataru, Al Muktabar Tinjau Kawasan Industri Terpadu Wilmar

Serang, (BantenKita) – Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar meninjau Kawasan Industri Terpadu Wilmar (KITW), khususnya PT Wilmar Padi Indonesia – Serang untuk memastikan ketersediaan produksi beras menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024. “Kunjungan ini punya keterkaitan kuat mengenai hal tersebut, karena menjelang natal dan tahun baru ini akan naik tingkat konsumsinya. Seperti beras…

Pemprov Banten Wujudkan Kemandirian Fiskal Melalui Optimalisasi Pendapatan

Serang, (BantenKita) – Pemerintah Provinsi Banten melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Banten menggelar Rapat Koordinasi Peningkatan Pelayanan dan Penerimaan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Provinsi Banten di Aula Rembang, Bapenda Provinsi Banten, KP3B, Kota Serang, Kamis, (14/12/2023). Rapat koordinasi ini merupakan upaya menggandeng semua pihak untuk mewujudkan kemandirian fiskal…

Dirut PLN Darmawan Prasodjo Kembali Dinobatkan Jadi CEO Of The Year

Jakarta, (BantenKita) – Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo kembali dinobatkan sebagai _CEO of The Year_ dalam dua tahun berturut-turut. Penghargaan ini diberikan atas kepemimpinannya dalam melakukan transformasi secara konsisten dan berkelanjutan di tubuh PLN melalui digitalisasi dan terobosan di berbagai bidang yang berdampak positif bagi sektor energi di Indonesia. Termasuk meningkatkan pertumbuhan bisnis…

Responsif dan Cepat, PLN Layani Permintaan Tambah Daya Konsumen Tegangan Tinggi di Banten

Serang, (BantenKita) – PLN Unit Induk Distribusi (UID) Banten terus berperan aktif dalam mendukung pertumbuhan ekonomi di Provinsi Banten dengan meningkatkan pelayanan pelanggan. Salah satunya kini PLN UID Banten kembali berhasil melayani permintaan tambah daya dari PT Jaya Abadi Steel dengan responsif dan cepat. PT Jaya Abadi Steel merupakan Konsumen Tegangan Tinggi (KTT) yang memproduksi…

Pemerintah Atur Kembali Saat Implementasi Penuh NIK Sebagai NPWP

Jakarta, (BantenKita) – Pemerintah menetapkan pengaturan kembali saat mulainya implementasi penuh Nomor Induk Kependudukan (NIK) sebagai Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) orang pribadi penduduk dan NPWP 16 digit bagi Wajib Pajak (WP) orang pribadi bukan penduduk, badan, dan instansi pemerintah dari yang semula 1 Januari 2024 menjadi 1 Juli 2024. Hal tersebut diatur dalam Peraturan…

Percepatan P3DN, Pj Sekda Provinsi Banten Virgojanti: Tumbuhkan Perekonomian Masyarakat

Serang, (BantenKita) – Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Provinsi Banten Virgojanti mengatakan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten terus mendorong Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri (P3DN) dalam berbagai program dan kegiatan. Hal itu untuk memberikan nilai tambah pada pertumbuhan ekonomi masyarakat. “Ini menjadi satu komitmen bersama mulai dari pemerintah pusat sampai ke pemerintah daerah, mudah-mudahan ini menjadi…

Mudah dan Praktis, Begini Cara Lakukan Pengaduan Listrik melalui PLN Mobile

Tangerang, (BantenKita) – Bagi seluruh pelanggan Perusahaan Listrik Negara (PLN) khususnya yang berada di wilayah Provinsi Banten kini tidak perlu lagi bingung jika mengalami gangguan kelistrikan seperti listrik padam, gagal isi token, gangguan instalasi pelanggan, dan lainnya karena PLN telah menyediakan layanan pengaduan masyarakat yang dapat diakses melalui aplikasi PLN Mobile. General Manager PT PLN…

Pengembangan Berkelanjutan dari Smart Grid, PLN Jajaki Kerja Sama Dengan Perusahaan Asal UEA

Dubai, (BantenKita) – PT PLN (Persero) tandatangani nota kesepahaman bersama Abu Dhabi National Energy Company, PJSC (TAQA), untuk mengembangkan transmission grid interconnection dan smart grid di Indonesia. Penandatangan Nota Kesepahaman (MoU) dilakukan antara Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo bersama Group CEO and Managing Director TAQA Jasim Husain Thabet, di sela Conference of the Parties ke-28…

Dukung Pemerintah Cegah Stunting, Srikandi PLN Banten Gelar Aksi Sosial Peningkatan Gizi Ibu Hamil dan Balita

Lebak, (BantenKita) – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Banten terus mendorong pemberdayaan perempuan dalam pengarusutamaan gender. Melalui kegiatan bertajuk ‘Srikandi Movement‘ yang berkolaborasi dengan PLN Peduli dan Yayasan Baitul Maal PLN (YBM PLN), para Srikandi PLN UID Banten (karyawati) menggelar Aksi Sosial Peningkatan Kesehatan Ibu Hamil dan Balita di Desa Tambakbaya Kabupaten Lebak,…