Pandeglang Bisa Hebat Karena Peran Pengusaha Muda

Pandeglang, (BantenKita) – Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kabupaten Pandeglang menggelar Musyawarah Cabang (Muscab) ke 7, Kamis (9/9/2021) di Hotel Pandeglang Raya. Pelaksana Harian Sekretaris Daerah (Sekda) Taufik Hidayat yang hadir pada kegiatan itu mengatakan, pelantikan pengurus HIPMI masa bakti 2021-2024 akan menjadi sebuah pembaharu. Menurut dia, Pandeglang bisa maju karena ada peran pengusaha muda….

MTQ Kabupaten Pandeglang Resmi Ditutup, Kecamatan Saketi Kembali Raih Juara Umum

Pandeglang, (BantenKita) – Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Kabupaten Pandeglang Ke-38 tahun 2021 secara resmi ditutup oleh Plh. Sekretaris Daerah Kabupaten Pandeglang Taufik Hidayat, Rabu malam (8/9/2021) di Hotel Mutiara Carita. Dalam pelaksanaan MTQ Ke-38 tingkat Kabupaten Pandeglang tahun 2021 Kecamatan Saketi menjadi juara umum, hal tersebut berdasarkan hasil keputusan Dewan hakim MTQ nomor…

Penurunan Kasus Stunting Di Pandeglang Menukik Tajam

Pandeglang, (BantenKita) – Penurunan kasus stunting di Kabupaten Pandeglang tahun 2021 menukik tajam sampai 7,8%. Penurunan kasus stunting ini menunjukkan program yang dibuat oleh lintas terkait memberikan dampak yang signifikan. “Dari hasil Penimbangan Bulan Balita 2021 tercatat tercatat ada 13,4% atau 7000 kasus, ada penurunan 7,8% dari jumlah 21,2% yang terjadi pada tahun 2020,” kata…

Wabup Tanto Terima Bantuan Tabung Oksigen dan Regulator dari Kadin Banten

Pandeglang, (BantenKita) – Wakil Bupati Pandeglang Tanto Warsono Arban didampingi Plh Sekretaris Daerah Taufik Hidayat dan beberapa pejabat terkait menerima bantuan Tabung Oksigen dan Regulator untuk penanganan Covid-19 di Kabupaten Pandeglang dari Wakil Ketua Kadin Provinsi Banten Bidang Organisasi Amir Hamzah di Pendopo Pandeglang, Rabu (08/09/21). Saat menerima bantuan tersebut, Tanto sangat mengapresiasi apa yang…

Dongkrak Ekonomi Kerakyatan, Kecamatan Harus Kembangkan Potensi Daerah

Pandeglang, (BantenKita) – Kabupaten Pandeglang termasuk daerah yang memiliki potensi yang melimpah, satu diantaranya Kecamatan Cikeudal yang memiliki sumber air yang berlimpah. Dengan adanya pengembangan potensi daerah seperti situ cikeudal akan membangkitkan ekonomi kerakyatan. “Disini ada situ, itu bisa dibuat untuk pengembangan budidaya ikan air tawar karena memiliki air yang melimpah, sehingga ekonomi masyarakat bangkit”…

Mushaf Al-Qur’an Khas Pandeglang Resmi Diluncurkan saat Pembukaan MTQ XXXVIII

Pandeglang, (BantenKita) – Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Kabupaten Pandeglang meluncurkan Mushaf Al-Qur’an Khas Pandeglang bersamaan dengan Pembukaan MTQ XXXVIII, di Hotel Mutiara Carita (07/09). Bupati Pandeglang yang hadir pada saat itu mengatakan ide diluncurkannya Mushaf Al-Qur’an Khas Pandeglang atas dasar hasil survei BTQ LPTQ Banten yang menunjukkan bahwa masih tingginya angka Warga Banten yang…

Ketua Harian LPTQ Banten Sebut Prestasi Pandeglang Diajang MTQ Banten Mentereng

Pandeglang, (BantenKita) – Katua Harian Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Povinsi Banten Ahmad Tholabi Kharlie mengatakan Pemkab Pandeglang diajang MTQ Banten banyak mengalami perubahan yang sangat signifikan. “Prestasi Pandeglang dalam perhelatan akbar MTQ tingkat Provinsi Banten bisa dibilang sangat mentereng, hal tersebut terbukti Pandeglang mampu bertengger di posisi ketiga pada MTQ yang lalu,” kata Tholabi…

Bupati Irna Harap Melalui MTQ Lahir Generasi Cinta Al-Quran

Pandeglang, (BantenKita) – Perhelatan akbar Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXXVIII tingkat Kabupaten Pandeglang tahun 2021 resmi dibuka oleh Bupati Pandeglang Irna Narulita, Senin malam (6/9/2021) di Mutiara Carita. Dalam kesempatan tersebut, Bupati Pandeglang Irna Narulita mengatakan kegiatan MTQ merupakan wahana untuk mempererat tali silaturahmi sekaligus sebagai salah satu media dakwah, syiar islam untuk sarana mencetak…

Plh Sekretaris Daerah Pandeglang Lantik 82 Dewan Hakim dan 37 Panitera MTQ XXXVIII

Pandeglang, (BantenKita) – Sebanyak 82 orang Dewan Hakim dan 37 orang Panitera untuk MTQ XXXVIII secara resmi dilantik oleh Plh Sekretaris Daerah Kabupaten Pandeglang Taufik Hidayat, di Hotel Mutiara Carita, Senin (6/9/2021). Para Dewan Hakim dan Panitera tersebut dilantik untuk pelaksanaan MTQ XXXVIII Tingkat Kabupaten Pandeglang Tahun 2021 yang akan digelar selama 3 hari, yaitu…

Bupati Irna Santuni Yatim Piatu Dampak Covid 19

Pandeglang, (BantenKita) – Bupati Pandeglang Irna Narulita menyantuni anak yatim dan piatu yang orang tuanya meninggal dunia dampak Covid 19. Hal ini terungkap saat Bupati Irna Narulita melakukan Kunjungan Kerja di Kecamatan Carita dan Labuan, Senin (6/9/2021). Dikatakan Irna, untuk anak -anak yang orang tuanya meninggal dunia karena covid 19 janganlah bersedih dan berkecil hati….

Ribuan Masyarakat Pandeglang Antusias Ikut Vaksinasi

Pandeglang, (BantenKita) – Ribuan masyarakat Kabupaten Pandeglang antusias mengikuti vaksinasi masal yang dilaksanakan di Coconut Island Kecamatan Labuan, Senin (6/7/2021). Tidak hanya masyarakat umum, para pelajar dari jenjang SMA hingga SMP juga terlihat antusias ikut vaksinasi yang diselenggarakan atas kerjasama Pemda Pandeglang, Bank Jabar Banten (bjb), dan Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil) dalam program serbuan…

Irna Harap Tidak Ada Lagi Kasus Ibu Hamil Terkonfirmasi Covid-19 Usai Divaksin

Pandeglang, (BantenKita) – Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Pandeglang menggelar vaksinasi bagi ibu hamil dan menyusui, bertempat di Halaman Kantor IBI Pandeglang Kelurahan Saruni Kecamatan Majasari, Sabtu (4/9/2021). Dalam kegiatan vaksinasi tersebut, terlihat Bupati Pandeglang Irna Narulita ikut serta memantau pelaksanaan kegiatan vaksinasi. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pandeglang Raden Dewi Setiani mengatakan kegiatan vaksinasi khusus bagi…