BPJAMSOSTEK Cabang Serang Gelar FGD dan Bantu 2 Ton Beras Warga Lebak
Lebak, (Banten Kita) – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK) Cabang Utama Serang menggelar Focus Group Discussion (FGD), sekaligus memberikan bantuan 2 ton beras bagi warga Lebak yang kurang mampu di saat Pandemi COVID-19, Kamis (4/6). Dihadiri Asisten Daerah serta beberapa Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemkab Lebak, kegiatan yang dilangsungkan di Ruang…