Intiland Luncurkan Program Kepemimpinan Jaring Milenial
Jakarta, (BantenKita) – Perusahaan pengembang properti PT Intiland Development Tbk (DILD) meluncurkan program kepemimpinan “I am Intiland Young Leaders (IYL)” yang akan menjaring kalangan muda (milenial). Sebagai salah satu program tanggungjawab sosial perusahaan, IYL ini diharap menjadi ajang pertemuan generasi muda dari seluruh Indonesia untuk belajar dan menggali pengalaman tentang kepemimpinan. “Program IYL merupakan wujud…