Kemendikbud Akui Pembelajaran Jarak Jauh Jenjang SD Tak Berjalan Baik
Jakarta, (BantenKita) – Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah (PAUD Dikdasmen) Kemendikbud Jumeri mengakui pelaksanaan pendidikan jarak jauh (PJJ) pada jenjang sekolah dasar (SD) tidak berjalan dengan baik. “Jenjang SD merupakan jenjang yang paling sulit menghadapi pandemi COVID-19 dan PJJ tidak berlangsung baik pada satuan pendidikan dasar,” ujar Jumeri pada…