KM Sida Rahayu 3 GT 30 Terbalik di Perairan Laut Jawa, Basarnas Bandung Siagakan Alut dan Personel

Bandung (BantenKita)- Petugas Operator komunikasi Kantor SAR Bandung menerima laporan dari Kantor SAR Jakarta terkait kecelakaan kapal yang terjadi pada Kamis (25/08) pukul 22.00 WIB bahwa KM Sida Rahayu 3 GT 30  terbalik di Perairan laut Jawa dengan koordinat  05 17’161″ S 107 48’498″E dan mengakibatkan 8 dari 14 anak buah kapalnya hilang pasca kejadian…

Panglima Angkatan Darat Filipina Anugerahi Kasad Tanda Kehormatan “Combat Kagitingan Badge” level tertinggi

Manila, (BantenKita) – Dalam rangkaian Kunjungan Kehormatannya ke Filipina, Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman dianugerahi tanda kehormatan “Combat Kagitingan Badge” oleh Panglima Angkatan Darat, Letnan Jenderal Romeo S. Brawner Jr. di Markas Besar Angkatan Darat Filipina, Fort Andres Bonifacio, Manila. Kamis, (25/8/2022) Tanda kehormatan ini diberikan atas jasa Jenderal Dudung…

Tak Ada Perang, ini Yang Dilakukan Prajurit Korem 064/MY

Serang, (BantenKita) – Prajurit Korem 064/MY pagi ini melaksanakan latihan Bela Diri Militer di lapangan apel Makorem untuk menguasai tehnik bela diri. Latihan yang dipimpin langsung oleh anggota Jasrem bertujuan untuk meningkatkan profesionalisme anggotanya dalam menjalankan tugas, Kamis (25/08/2022) Dalam latihan olahraga beladiri ini para anggota dilatih secara bertahap, bertingkat serta berkelanjutan. Karena mereka diasah…

Terkait Pemberitaan Eva Emilia, Kuasa Hukum Angkat Bicara

Serang, (BantenKita) – Maraknya pemberitaan Eva Emilia, anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang membuat kuasa hukumnya Basuki, SH,. MM,. MH angkat bicara. Basuki, SH,. MM,. MH saat dikonfirmasi disela-sela menunggu panggilan sidang, tepatnya di lingkungan area Pengadilan Negeri Serang-Banten mengatakan tidak semuanya benar. “Berita yang diterbitkan teman-teman di beberapa media yang ada di…

Polisi Gerebek Ruko di Cipondoh Diduga Markas Operator Judi Online

Tangerang, (Bantenkita)- Jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Cipondoh melakukan penggerebegan ruko Wallstreet Kelurahan Petir Kecamatan Cipondoh Kota Tangerang yang di duga sebagai tempat Judi online Pada Selasa ( 23/8/22). Penggerebegan yang diduga sebagai tempat operator judi online tersebut dibenarkan oleh Kapolres metro tangerang kota Kombes Pol Zain Dwi Nugroho, Ia mengatakan bahwa upaya paksa tsb dilakukan…

Kodam Jaya Terima Kunjungan Silahturahmi dan Audensi SMSI DKI Jakarta

Jakarta, (BantenKita) – Pangdam Jaya/Jayakarta, Mayjen TNI Untung Budiharto menerima silaturahmi dan audensi Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) DKI Jakarta di ruang tamu Pangdam Jaya Makodam Jaya, Jln Mayjen Sutoyo, Cililitan, Jakarta Timur, Selasa (23/08/2022). Ketua SMSI DKI Jakarta menyampaikan, SMSI dan TNI AD memiliki kesepahaman untuk saling bersinergi dan berpartisipasi dalam menjaga cita –…

Jenderal Dudung Dicintai Rakyat untuk Indonesia Bangkit

Jakarta, (BantenKita) – Wakil Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP PAN) Viva Yoga Mauladi memberikan apresiasi kepada Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman, yang merangkul pemuda-pemudi Indonesia untuk menjunjung tinggi kebhinekaan, persatuan dan kesatuan. “Bagus kalau pak KSAD (Dudung Abdurachman) merangkul anak muda, untuk meningkatkan nilai-nilai kebangsaan dan cinta tanah air,” ujar…

Prof. Fatah Sulaiman: Kesolidan Dan Komitmen Para Jenderal TNI Bersama Rakyat

Potret kehangatan kebersamaan yang dipancarkan oleh pimpinan tiga matra TNI Kasad Jenderal Dudung Abdurachman, Kasal Laksamana Yudo Margono, dan Kasau Marsekal Fadjar Prasetyo setelah ketiga jendral tersebut melaksanakan sholat dzuhur dan makan bersama beberapa waktu yang lalu. Bahkan, pada peringatan HUT ke 77 RI di Istana Negara, mereka bertiga berjoget bareng saat penyanyi cilik asal…

Peringati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia, Korem 064/MY Gelar Doa Bersama

Serang, (BantenKita) – Danrem 064/MY Brigjen TNI Yunianto yang diwakili oleh Kasrem 064/MY Kolonel Inf Nurkhan beserta keluarga besar Korem 064/MY mengadakan acara doa bersama dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 77 Tahun 2022, bertempat di Masjid Mesjid Maulana Yusuf Jln Maulana Yusuf No 9 Kota Serang, Kamis (18/8/2022). Dalam amanatnya Danrem…

Danrem 064/MY Hadiri Upacara HUT RI ke 77

Serang, (BantenKita) – Sebagai wujud penghargaan dan penghormatan kepada jasa para pejuang Kemerdekaan Republik Indonesia, Komandan Korem 064/MY Brigjen TNI Yunianto menghadiri upacara Peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-77 Tahun 2022 bertempat di Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B), Kecamatan Curug, Kota Serang. Rabu (17/08/2022) Upacara detik-detik proklamasi hari kemerdekaan Republik Indonesia hari ini serentak…