Gelar Reses, Anggota DPRD Sutikno Serap Aspirasi Infrastruktur

Anggota Komisi 1 DPRD Kota Tangerang Sutikno Slamet memanfaatkan kegiatan Reses III tahun 2023 untuk menyerap aspirasi masyarakat di daerah pemilihan IV meliputi Kecamatan Karang Tengah, Ciledug dan Larangan. Beragam aspirasi diterima oleh politisi partai Demokrat ini. Mulai dari penanganan banjir, perluasan zonasi PPDB hingga usulan pembangunan SMA kepada Provinsi Banten. “Terkait infrastruktur penanganan banjir,…

Pemkot Tangerang : Sekolah Bisa Manfaatkan Bus Jawara untuk Wisata Edukasi

Tangerang(Bantenkita)- Kegiatan pembelajaran di luar kelas dengan menggunakan Bus Jawara yang dilakukan oleh SMPN 9 Kota Tangerang untuk mengedukasi para murid tentang berbagai macam tentang sejarah Kota Tangerang beberapa waktu lalu. Menjadi refrensi dan sekaligus contoh awal untuk diterapkan pada seluruh yayasan pendidikan yang ada di Kota Tangerang. ” Mengenai outing class yang dilakukan oleh…

Dishub Kota Tangerang Bakal Rekayasa Lalin Jalur Cipondoh

Tangerang(Bantenkita)- Dinas Perhubungan Kota Tangerang berencana merekayasa arus lalulintas (lalin) di sepanjang Jalan KH Hasyim Ashari menuju Situ Cipondoh guna mengurai kepadatan arus lalu lintas menuju Situ Cipondoh dalam momen ke pulangan ribuan jamah haji dari tanah suci Mekkah nanti. Kepala Dinas Perhubungan Kota Tangerang Achmad Suhaely mengatakan, tujuan rekayasa lalin di sepanjang jalan KH…

KPU Kota Tangerang Sosialisasi Pemilu ke Kampung-kampung

Tangerang(BantenKita)- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang bersama Panitia Pemilihan Suaran (PPS) diberbagai kelurahan, secara gencar terus melakukan sosialisasi pelaksanaan Pemilu diberbagai wilayah di Kota Tangerang. Salah satunya, Bersama PPS Kelurahan Larangan Utara yang menggelar sosialisasi ke Kampung Demokrasi, Kelurahan Larangan yang diresmikan tahun 2022 lalu.  Komisioner Divisi Parmas dan SDM, Qori Ayatullah dalam keterangannya…

Ini Daftar Sekolah Sesuai Dengan Zona Wilayah di Kota Tangerang

Tangerang(BantenKita)- Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kota Tangerang akan segera dimulai. Pendaftaran PPDB jenjang SMP tahap pertama akan dimulai pada 26 Juni 2023 hingga 11 Juli 2023. Sedangkan tahap kedua akan dimulai pada 13 Juli 2023 hingga 14 Juli 2023.  Sama seperti tahun-tahun sebelumnya, PPDB dilaksanakan dalam beberapa jalur…

Akses Informasi PHBS di Kota Tangerang di Portal Sekoper

Tangerang(BantenKita)- Dinkes Kota Tangerang mempunyai portal layanan terpadu, yakni portal Sekoper Semangat PHBS Kota Tangerang. Didalamnya merupakan diseminasi informasi mengenai Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Kota Tangerang. Kepala Bidang Sumber Daya Kesehatan pada Dinkes Kota Tangerang, Rosidah mengatakan, Sekoper Semangat PHBS merupakan portal layanan yang diluncurkan Dinkes Kota Tangerang dalam memberikan segudang informasi mengenai…

Sikapi Kasus SMPN 10, Dindik Kota Tangerang Hapus Wisuda Tingkat SD dan SMP

Tangerang(Bantenkita)- Menyikapi permasalahan kasus dibawa kaburnya dana tour ke DI.Yogjakarta SMPN 10 Kota Tangerang yang diduga oleh pihak travel pariwisata. Kepala Dinas Pendidikan Kota Tangerang, Jamaluddin mengimbau kepada seluruh sekolah untuk tidak melakukan studi tour atau kegiatan kegiatan di luar kota. “Iya untuk kasus tersebut saya juga belum tahu pasti siapa yang salah. Tapi yang…

Hari Bhayangkara ke-77, Polrestro Tangerang Sebar 4.000 Paket Sembako Kapolri

Tangerang(Bantenkita)- Ribuan paket sembako bantuan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo disebar di berbagai daerah Slum Area wilayah hukum Polres Metro Tangerang Kota, Polda Metro Jaya. Kapolres Metro Tangerang Kota, Kombes Pol Zain Dwi Nugroho merinci 4.000 sembako bantuan Kapolri ini diserahkan ke masing-masing wilayah Polsek Jajaran untuk langsung disampaikan kepada masyarakat. “Bantuan sosial Ini…

Warga Tanah Tinggi Gelar Layar Tancap Nobar Timnas Indonesia Versus Argentina

Tangerang(Bantenkita) – Puluhan warga RT001/008 Tanah Tinggi Kota Tangerang nonton bareng (nobar) pertandingan persahabatan sepak bola Timnas Indonesia vs Argentina pada Senin (19/06/2023). Nobar dengan layar tancap berukuran lebar ini bertujuan untuk memberikan dukungan timnas Garuda Indonesia agar bisa mengalahkan salah satu tim Lionel Messi dan kawan-kawan yang berlaga di gelora bung Karno pada malam…

Acara Pesta Pesisir Mauk Sedot Ribuan Pengunjung, Zaki Ajak Warga Rawat Lingkungan

Tangerang(Bantekita) – Ribuan masyarakat dari Tangerang raya berbondong-bondong menghadiri acara Abouttng Fest 2023 yang bertajuk “Pesta Pesisir” di Ketapang Urban Aquaculture Kec.Mauk Kab.Tangerang pada Minggu (18/06/2023) kemarin. Acara yang dimulai dari tanggal 17-18 Juni 2023 ini sukses menyedot banyak pengunjung. Data tersebut tercatat dari daftar resmi pengunjung yang dihimpun pengelola objek wisata tersebut. “Menjelang Minggu…

Percepat Serapan Anggaran, Sekda Kota Tangerang Minta Dinas Segera Eksekusi Kegiatan Fisik

Tangerang(BantenKita)- Sekretaris Daerah Kota Tangerang Herman Suwarman memimpin apel pagi pegawai Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang, Senin (19/6), Herman menginstruksikan kepada Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kota Tangerang dan Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, untuk menyiapkan langkah-langkah guna mengantisipasi terjadinya kenaikan harga jelang Hari Raya Idul Adha. “Jelang hari raya biasanya harga kebutuhan bahan pokok…

Gelar Reses, Epa Emilia Terima Aspirasi PPDB Hingga Infrastruktur

Tangerang(BantenKita)- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang Epa Emilia gelar Reses IIIMasa Sdang Tahun 2022-2023, Minggu (18/6/23) sore di Kampung Karang Anyar, Kelurahan Karang Sari, RT.001/04, Kecamatan Neglasari, Kota Tangerang. Dalam Reses tersebut banyak aspirasi warga yang disampaikan kepada Anggota DPRD terkait masalah-masalah yang ada diantaranya, saluran air (drainase), masalah Program Keluarga Harapan…