Pedagang Warmindo di Tangerang Ikuti Mudik Gratis Bareng Indofood

Tangerang(Bantenkita)– PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP) kembali menyelenggarakan Mudik Gratis bersama untuk 10.800 Pengusaha Warung Makan Indomie (Warmindo). ICBP menyiapkan 191 bus yang diberangkatkan dari 36 titik yang tersebar di Jabodetabek, Bandung, Semarang, Yogyakarta dan Malang. Pelepasan mudik bersama ini dimulai pada tanggal 18-19 April 2023. Marketing Manager Indomie, Vemri Veradi, menyampaikan, setelah…

78 Bus Mudik Gratis Kloter Terakhir Diberangkatkan Kemenhub

Tangerang(Bantenkita) – Sebanyak 78 Bus pariwisata yang mengangkut 3048 Pemudik Gratis Kloter terakhir dalam program Mudik Gratis Angkutan Lebaran Tahun 2023/1444 Hijriah program Kementerian perhubungan yang bertemakan “Mudik Aman Berkesan” diberangkatkan oleh Kementerian Perhubungan di Terminal Poris Tangerang pada Rabu (19/04/2023). ” Hari ini Kemenhub berangkatkan pemudik gratis kloter terakhir sebanyak 78 bus dari terminal…

Kemenhub Lepas Ribuan Pemudik Gratis di Terminal Poris Tangerang

Tangerang(Bantenkita)- Plt Kepala BPTJ Kemenhub, Robby Kurniawan melepas ribuan Pemudik Lebaran Gratis Tahun 2023 kloter terakhir program Kementerian Perhubungan Tahun 2023 pada Rabu (19/04/2023) di Terminal Bus Poris Plawad Kota Tangerang. Sejumlah pejabat tinggi daerah pun menghadiri acara tersebut, Wali Kota Tangerang, Arief R. Wismansyah bersama Wakilnya, Kapolrestro Tangerang, Kombes Pol. Zain Dwi Nugroho, Dirjen…

Jalur Mudik, Jembatan Cisadane Kembali Bisa Dilintasi

Tangerang(BantenKita)- Memberikan kenyamanan, keselamatan dan ketertiban berkendara bagi masyarakat, tentunya tak luput dari program pembangunan Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang, khususnya dalam memberikan kualitas akses jalan yang berstandar baik bagi setiap pengguna jalan raya. Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah, meninjau proyek pembangunan dua jembatan yang berada di ruas jalan protokol dan digarap oleh Kementerian…

Warga Tangerang Banjiri Penutupan Safari Ramadan AHY di Banten

Tangerang(Bantenkita) – Sorak-Sorai ratusan masyarakat pendukung partai Demokrat Se -Tangerang Raya yang hadir dalam acara penutupan kegiatan Safari Ramadan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) di Provinsi Banten menggema di Kawasan Pasar Lama Kota Tangerang pada Selasa (18/04/2023) malam. Pantauan Bantenkita.com di lokasi, orang nomor satu di partai Demokrat itu pun terlihat sumringah…

Kelurahan Karang Anyar Salurkan Bansos dan PKH ke 1.300 KPM

Tangerang(Bantenkita.com) – Tiga hari menjelang Lebaran Hari Raya Idul Fitri 1444 H, Jajaran petugas kantor Kelurahan Karang Anyar bersama Pekerja Sosial Masyarakat (PSM) setempat pada Selasa (18/04/2023) menyalurkan bantuan sosial dan uang PKH kepada ribuan warga yang telah terdaftar di Kementerian Sosial Republik Indonesia. Penyaluran beras dan uang PKH menjelang Lebaran 1444 Hijriah ini dirasakan…

Warga Minta Pemkot Tangerang Tata Pasar Anyar yang Semrawut

Tangerang(BantenKita)- Banyaknya pedagang yang menjajakan dagangannya hingga ke jalan raya sehingga mengganggu akses jalan warga, membuat warga gerah. Mereka berharap pedagang bisa berjualan lebih tertib dan Pemkot Tangerang merevitalisasi pasar Anyar. Salah seorang warga Wuden Subandi berharap harapan agar Pasar Anyar dirapihkan oleg Pemkot Tangerang. “Saya harap dirapihkan saja. Dikasih tempat agar pedagang dapat berjualan,”…

466 Penyapu Jalan di Kota Tangerang Terima Bingkisan Lebaran

Tangerang(BantenKita)- Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang membagikan bantuan berupa paket sembako kepada 466 penyapu jalan di Kota Tangerang. Bantuan Paket Sembako tersebut diserahkan secara simbolis oleh Wakil Wali Kota Tangerang, H. Sachrudin dalam kegiatan Pengajian Rutin Pegawai Pemkot Tangerang bertempat di Masjid Raya Al-Azhom, Selasa (18/04). Wakil wali kota,…

Puncak Arus Mudik Lebaran, Terminal Poris Tangerang Ramai Pemudik

Tangerang(Bantenkita) – Suasana Puncak Arus mudik Lebaran 1444 Hijriah di Terminal Poris Plawad Tangerang sudah mulai terlihat. Pantauan Bantenkita.com di lokasi, aktivitas masyarakat yang hendak mudik sudah mulai terlihat sibuk dengan barang bawaannya untuk pulang ke kampung halaman. Raungan suara mesin bus antar lintas dari berbagai jurusan pun menggema di area terminal. Menandakan bahwa bus…

Wamendag Jerry Sambuaga Sidak Gudang Oli Ilegal di Tangerang

Tangerang(Bantenkita) – Wakil Menteri Perdagangan RI, Jerry Sambuaga lakukan inspeksi mendadak bersama staf jajaran ke gudang produksi Pelumas Ilegal pada Senin (17/04/2023) di Gang Ambon 2, Kelurahan Nerogtog Kecamatan Pinang Kota Tangerang. Dalam giat tersebut turut dihadiri sejumlah pejabat tinggi seperti Novel Baswedan, Kejaksaan Negeri Kota Tangerang, Polri, Kadis Perindagkop Kota Tangerang, Suli Rosadi dan…

Milad Ke-57, UNIS Tangerang Lahirkan 17 Dosen Bergelar Doktor

Tangerang(Bantenkita)- Universitas Islam Syekh Yusuf (UNIS) Tangerang peringati hari lahirnya yang ke -57 Tahun dengan menorehkan berbagai macam prestasi dan program studi Terakreditasi Unggul dari Kementrian Pendidikan Tinggi. Pasalnya, sebanyak 17 Dosen yang ada di kampus Islam tersebut berhasil meraih gelar doktor dengan prestasi cemerlang. ” Milad ke 57 uni ini suatu perjalanan yang sangat…

Bandara Soetta Mulai Terlihat Kedatangan Calon Penumpang Mudik

Tangerang(Bantenkita)- Sejumlah penumpang yang akan melakukan perjalanan ke kampung halaman di Bandara Internasional Soekarno-Hatta sudah terlihat. Wulan (45), satu dari pemudik asal Belitung ini pun mengaku bahwa dirinya sangat senang dengan adanya kelonggaran pembatasan kerumunan masyarakat dari pemerintah saat ini. ” Alhamdulillah semenjak lewat masa pandemi covid-19 dan adanya kelonggaran peraturan pembuatan kerumunan masyarakat (PPKM)…