Ribuan Buruh Kota Tangerang Ikuti Peringatan May Day di Stadion Benteng Reborn
Bantenkitacom- Suasana tak biasa terlihat di stadion Benteng Reborn Kota Tangerang pada Minggu (14/05/2023). Hal itu dikarenakan adanya ribuan buruh yang berkumpul untuk menghadiri acara puncak Peringatan Hari Buruh Internasional (May Day ) tahun 2023. Peringatan rutin tahun ini pun dihadiri seluruh pejabat tinggi daerah. Mulai dari Wali Kota Tangerang, Arief R Wismansyah, Kapolrestro Tangerang…