DAIKIN Berikan Layanan Cuci AC Gratis Rumah Ibadah di Tangerang

Tangerang(BantenKita)- PT. Daikin Airconditioning Indonesia (DAIKIN) kembali melakukan aksi sosialnya. Melaluiperwakilannya di Tangerang, perusahaan spesialis air conditioner (AC) asal Jepang ini memberikan layanan pencucian dan perawatan unit AC bagi berbagai rumah ibadah. Layanan tanpa biaya ini merupakan bagian dari pilar aksi sosial tahunan perusahaan bertajuk Nyaman Beribadah Bersama DAIKIN. “Sejalan dengan kehadiran kami memberi kenyamanan…

Satpol PP Kota Tangerang Jaring Pelaku Prostitusi Berbasis Kencan Online

Tangerang(BantenKita)- Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tangerang kembali melakukan penindakan dan penegakan Peraturan Daerah No.8 Tahun 2005 tentang Pelarangan Pelacuran di Wilayah Kota Tangerang. Wakil Wali Kota Tangerang H. Sachrudin dalam keterangannya menjelaskan operasi penindakan yang dilakukan oleh anggota Satpol PP berdasar pada informasi masyarakat tentang dugaan adanya tindakan prostitusi terselubung. “Operasi penindakan…

Pastikan Perayaan Natal Aman dan Lancar, Gereja di Kota Tangerang Disterilisasi

Guna memastikan Perayaan Natal di Kota Tangerang berjalan lancar dan aman. Polres Metro Tangerang Kota melakukan pengecekan, sterilisasi dan pengamanan diseluruh gereja yang ada di Kota Tangerang. Kali ini, Polres Metro Tangerang Kota bersama petugas gabungan melakukan pengecekan ke Gereja Khatolik Hati Santa Perawan Maria, Kamis (22/12/22).  “Beberapa hari ini Polri dan petugas gabungan sudah…

Pengamanan Nataru, Polres Metro Tangerang Kota Terjunkan Tim Patroli Perintis Presisi

Tangerang(BantenKita)- Polres Metro Tangerang Kota gelar Apel Pasukan Operasi Lilin 2022, dalam rangka pengamanan perayaan Natal dan Tahun Baru 2023, di Mako Polres Metro Tangerang Kota, Kamis (22/12/22). Kapolres Metro Tangerang Kota, Kombes Pol Zain Dwi Nugroho menjadi Inspektur Apel, yang diikuti petugas gabungan mulai dari jajaran Kepolisian, TNI, Satpol PP, Dinas Perhubungan, BPBD hingga…

Lokakarya Satu Data Indonesia, Sekda: Data Menunjang Pembangunan Daerah

Tangerang(BantenKita)- Sekretaris Daerah Kota Tangerang, Herman Suwarman menghadiri sekaligus membuka langsung acara Lokakarya Penyusunan Standar Data Sektoral dan Multisektoral Pada Satu Data Indonesia (SDI) Kota Tangerang yang diselenggarakan oleh Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) bekerja sama dengan USAID-ERAT. Dalam lokakarya yang dihadiri oleh walidata pendukung serta sub koordinator perencanaan dari masing-masing OPD di Lingkungan Pemerintah…

Jelang Nataru Harga Sembako di Pasar Tradisional Kota Tangerang Masih Stabil

Tangerang(BantenKita)- Pergerakan harga kebutuhan pangan makanan yang dijual di sejumlah pasar yang ada di kota Tangerang menjelang hari raya Natal dan Tahun Baru 2023 masih stabil dan tidak ada kenaikan harga yang signifikan. Hal tersebut dijelaskan langsung oleh Direktur Utama Perumda Pasar Kota Tangerang, Titien Mulyati saat di temui Bantenkita.com pada, Kamis (22/12/2022) di ruang…

Polres Metro Tangerang Kota Dirikan 10 Pos Pengamanan Nataru

Tangerang(BantenKita)- Polres Metro Tangerang Kota Polda Metro Jaya menyiapkan pengamanan maksimal menjelang natal dan tahun baru 2023. Polisi mengimbau warga untuk turut serta berpartisipasi aktif menciptakan situasi kondusif jelang natal. “Kami berharap peran aktif masyarakat ikut mendukung menciptakan suasana dalam ibadah natal danperayaan tahun baru yang aman dan kondusif,” ujar Kapolres Metro Tangerang Kota Kombes…

Antisipasi Lonjakan Penumpang Nataru, Terminal Poris Plawad Siapkan 250 Armada Bus

Tangerang(BantenKita)- Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2023 pergerakan penumpang di Terminal Poris Plawad belum terlihat lonjakan yang berarti. Namun demikian Pengelola terminal telah mensiagakan sejumlah armada bus untuk mengantisipasinya. Kepala Terminal Poris Plawad, Alwien Athena Alwie menjelaskan pergerakan jumlah penumpang menjelang Natal dan Tahun Baru 2023 masih aman dan terkendali. Hal tersebut disebabkan karena…

Respon Pengaduan Warga, PT TNG Sidak Pelayanan Bus Tayo di Koridor Tiga

Tangerang(BantenKita)- Merespon laporan dari masyarakat Kota Tangerang melalui aplikasi Layanan Aspirasi Kotak Saran Anda (LAKSA), terkait adanya supir Bus Rapid Transit (BRT) Tangerang Ayo atau Bus Tayo yang tidak menerima penumpang, PT Tangerang Nusantara Global (PT TNG) melakukan sidak ke halte koridor tiga BRT yang dilaporkan, yaitu Tang City – CBD Ciledug, pada Rabu (21/12/22). …

Mengenal Pubertas pada Anak-anak yang Harus Diketahui Orangtua

Tangerang(BantenKita)- Pubertas atau yang sering disebut akil baligh merupakan masa transisi fisik pada tubuh anak menjadi tubuh dewasa, yang dalam hal ini tubuh dewasa tersebut sudah mampu melakukan reproduksi secara seksual. Pada masa transisi tersebut akan terdapat tiga perubahan besar berupa perubahan fisik, biologis dan psikologis. Perbedaan secara garis besar akan terlihat secara fisik dan…

Momen Haru dan Bahagia Wakil Wali Kota Tangerang Bertemu Ibunda Hiasi Peringatan Hari Ibu

Tangerang(BantenKita)- Kehadiran Ibunda tercinta dari Wakil Wali Kota Tangerang H.Sachrudin memecah momen haru dan bahagia pada perayaan Hari Ibu ke-94 tingkat Kota Tangerang. Pasalnya hadirnya sang ibunda yang hangat disapa “Umi” ini tidak diketahui sebelumnya oleh Wakil Wali Kota.  Begitu juga dengan hadirnya putra tercinta dari Ketua DWP Kota Tangerang Yayat Sugiarti Herman yang juga…

Disnaker Kota Tangerang Gandeng Apindo Siapkan Program Pencaker Tahun 2023

Tangerang(BantenKita)- Terus berupaya menekan angka pengangguran di Kota Tangerang lewat virtual job fair bulanan, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Ketenagakerjaan menggelar Virtual Job Fair edisi Desember, melalui siaran live di channel youtube Kota Tangerang, Selasa (20/12/22).  Virtual Job Fair edisi Desember ini, Disnaker membuka 1.367 lowongan pekerjaan, dengan 62 formasi jabatan dari 15 perusahaan…