Sering Kejang, Bisa Jadi Epilepsi

Tangerang(BantenKita)- Kita mungkin dalam keseharian pernah melihat seseorang baik itu dewasa ataupun anak mengalami kejang-kejang secara tiba-tiba kemudian jatuh, yang aneh, dari mulutnya mengeluarkan busa seperti keracunan. Banyak yang berpikir jika yang terjadi padanya adalah suatu kejadian yang luar biasa dan sedikit aneh, hingga pada akhirnya banyak masyarakat awam sulit untuk melakukan suatu tindakan yang…

Rayakan HUT ke-77 RI, Polda Banten Gelar Taptu Pawai Obor

Serang (BantenKita)- Polda Banten laksanakan kegiatan Taptu atau tradisi pawai berjalan kaki dengan membawa alat penerangan obor, yang diadakan tiap tahun dalam rangka menyambut hari kemerdekaan Republik Indonesia, di Alun-alun Barat, Kota Serang pada Selasa (16/08) sekira pukul 19.00 Wib. Hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolda Banten Brigjen Pol Drs. Ery Nursatari, Pj Gubernur Banten Al…

Pedagang Bendera di Neglasari Raup Omset Jutaan Perhari

Tangerang(BantenKita) – Penjual bendera merah putih yang menjamur di beberapa tempat yang ada di wilayah Neglasari Kota Tangerang ternyata di dominasi oleh warga Cianjur Jawa Barat. Masing masing penjual menjajakan dagangan benderanya di pinggir jalan. Di sepanjang jalan iskandar muda kedaung wetan ada empat penjual bendera. Sedangkan di jalan Marsekal Surya Dharma terdapat 3 penjual,…

ASI Pertama Merupakan Pemberian Istimewa dari Bunda untuk Buah Hati

Tangerang(BantenKita)- Menyusui adalah fase yang penuh tantangan setelah melahirkan. Terutama bagi bunda yang baru pertama kali menyusui. Berbagai drama penuh tantangan seringkali mewarnai hari-hari saat menyusui, seperti ASI sedikit, puting lecet, payudara bengkak, mastitis ( peradangan pada jaringan payudara), dan beragam tantangan lainnya. Konsultan laktasi dan Instruktur Pijit Bayi RS. Sari Asih Ciputat, Tangerang Selatan,…

Jelang HUT RI ke 77, Pedagang Bendera Menjamur di Neglasari

Tangerang(Bantenkita)- Suasana tak biasa terlihat sejak dua pekan akhir ini. Hal itu dikarenakan banyaknya para penjual bendera merah putih yang menjamur di beberapa tempat yang ada di wilayah Neglasari Kota Tangerang. Pantauan Bantenkita.com di lokasi, masing masing penjual menjajakan dagangan benderanya di pinggir jalan. Di sepanjang jalan Iskandar Muda Kelurahan Kedaung Wetan ada empat penjual…

DPRD Gelar Rapat Paripurna Mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden Republik Indonesia

Tangerang(BantenKita)- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang menggelar Rapat Paripurna mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden Republik Indonesia, pada Peringatan HUT ke-77 Republik Indonesia, yang berlangsung di Ruang Paripurna Puspem Kota Tangerang, Selasa (16/8/22).  Selain anggota DPRD, Rapat Paripurna yang dipimpin Ketua DPRD Kota Tangerang, Gatot Wibowo juga turut dihadiri Wali Kota Tangerang, Arief R Wismansyah,…

HUT ke-77 RI, Wali Kota Bersama DPRD Mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden

Tangerang(BantenKita)- Walikota Tangerang Arief R. Wismansyah dan Wakil Walikota H. Sachrudin hadir dalam Rapat Paripurna DPRD Kota Tangerang Dalam Rangka Mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden Republik Indonesia Pada Peringatan HUT Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2022, diruang Rapat Paripurna DPRD Kota Tangerang, Selasa (16/8/22). Turut mendengarkan Pidato Kenegaraan Dalam Rangka HUT Kemerdekaan RI Ke-77, Ketua DPRD…

Arief kukuhkan Paskibraka Kota Tangerang

Wali Kota Tangerang Arief R. Wismansyah mengukuhkan 51 Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kota Tangerang Tahun 2022 di Ruang Al-Amanah, Gedung Pusat Pemerintahan Kota Tangerang, Senin (15/8/2022).Paskibraka yang dikukuhkan terdiri dari siswa SMA se-Kota Tangerang tersebut, akan mengemban tugas mengibarkan dan menurunkan bendera merah putih saat pelaksanaan upacara HUT Kemerdekaan RI Ke-77.“Kami ucapkan terima kasih…

Wakil Walkot Saksikan Keseruan Final Perbasi Cup Kota Tangerang

Tangerang(BantenKita)- Bersama dengan para suporter pecinta olahraga Basket se-Kota Tangerang, Wakil Wali Kota Tangerang H. Sachrudin didampingi Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Tangerang, Kaonang, hadir secara langsung menyaksikan laga final kejuaraan Bola Basket dalam ajang PERBASI CUP 2022 yang digelar di GOR Dimyati Tangerang, Minggu malam (14/8).  Diiringi yel-yel ultras dari masing-masing sekolah…

Tronton Tabrak 2 Motor di Rancalutung, 1 Remaja Tewas ditempat

Tangerang(BantenKita)- Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Palka tepatnya di Kampung Rancalutung Desa Sindangsari Kecamatan Pabuaran Kabupaten Serang pada Minggu (14/08/2022) sekira pukul 10.45 Wib. Dalam insiden naas tersebut mengakibatkan satu orang meninggal dunia di lokasi kejadian. Dimana, dalam kecelakaan ini melibatkan kendaraan motor Yamaha Vixion Nopol: A-6441-GJ dikendarai SN (23), motor Yamaha Mio…

Wali Kota Tangerang Ajak Masyarakat Rayakan HUT RI dengan Kegiatan Positif

Tangerang(BantenKita)- Sejak pagi hari, ribuan goweser memadati Jalan Perintis Kemerdekaan di depan area Taman Gajah Tunggal untuk mengikuti Fun Bike dan Jalan Sehat yang menjadi rangkaian kegiatan dari Milad Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) yang ke 13 Tahun sekaligus memeriahkan perayaan jelang HUT RI ke 77. Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah bersama Ibu Aini…

HUT Pramuka Ke-61, Wali Kota Tangerang Gelorakan Semangat Pengabdian Tanpa Batas

Tangerang(BantenKita)- Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah menghadiri Upacara Peringatan Hari Pramuka ke-61 pada Tahun 2022 tingkat Kwartir Cabang Kota Tangerang yang berlokasi di Stadion Benteng Reborn, Tangerang, Minggu (14/8). Kegiatan yang kini bisa kembali digelar secara tatap muka ini diikuti oleh para perwakilan anggota hingga pengurus Pramuka se-Kota Tangerang mulai dari tingkatan Pramuka…