Antisipasi Hujan Lebat, Pemkot Tangerang Tambal Tanggul Bocor
Tangerang, (BantenKita) – Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah telah menginstruksikan jajarannya untuk menambal tanggul yang bocor untuk mengantisipasi banjir yang prediksi Badan Meteorologi Klimatoligi dan Geofisika (BMKG) terjadi cuaca ekstrem pada 23 – 24 Februari 2021 di sejumlah wilayah Jabodetabek. “Segera petakan titik kebocoran tanggul dan langsung lakukan penambalan. Buat juga penahan air tambahan di sekitar tanggul. Petugas…