Menteri Pertanian Harapkan Petani Milenial Jadi Tumpuan Pembangunan
Bogor, (BantenKita) – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengharapkan kalangan petani milenial mampu menjadi tumpuan pembangunan pertanian bagi kekuatan perekonomian nasional, menciptakan lapangan kerja bagi penduduk pedesaan, dan mengurangi kemiskinan. Selain itu, kata Menteri sebagaimana disampaikan oleh Humas Polbangtan Bogor, Selasa, para petani milenial juga diharapkan bisa mengikuti perkembangan zaman dengan memanfaatkan kemajuan ilmu pengetahuan dan…