6.734 Warga Kabupaten Serang Dinyatakan Sembuh dari Covid-19
Serang, (BantenKita) – Dinas Kesehatan (Dinkes) mencatat sebanyak 6.734 warga Kabupaten Serang yang sebelumnya terpapar Covid-29 dinyatakan sembuh. Jumlah tersebut tercatat pada 3 Agustus 2021. Kepala Dinkes Kabupaten Serang, dr Agus Sukmayadi mengatakan, berdasarkan data hari Selasa, 3 Agustus 2021 jumlah terkonfirmasi 34 orang, kasus aktif 28 dan dinyatakan sembuh 4 orang. Sedangkan untuk kasus…