Akademisi nilai jalan Tol Serang- Penimbang bangkitkan ekonomi Lebak
Lebak, (BantenKita) – Dosen Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Rangkasbitung Mochamad Husen mengatakan pembangunan Jalan Tol Serang – Panimbang dapat membangkitkan ekonomi Kabupaten Lebak, Banten, melalui pengembangan kawasan industri terpadu (KIT). “Kita optimistis KIT itu menjadikan kebangkitan ekonomi,” kata Mochamad Husen di Lebak, Kamis. Menurut dia, pengembangan KIT dipastikan dapat menyerap lapangan pekerjaan bagi masyarakat.Selain itu dapat…