Membuka lebih Banyak Peluang, Telkomsel perbarui identitas logo
Jakarta, (BantenKita) – Lebih 26 tahun Telkomsel berdedikasi dalam menghadirkan konektivitas di seluruh penjuru Indonesia, maka sudah selayaknya Telkomsel memperkenalkan identitas yang baru sebagai simbol perubahan. Tepat 18 Juni 2021 Identitas logo baru diperkenalkan, yang menandakan sebuah awal perjalanan guna membuka lebih banyak peluang bagi setiap lapisan masyarakat dan mewujudkan komitmen menjadi perusahaan digital terdepan…