Kembali Raih WTP, Upaya Wahidin – Andika Wujudkan Misi Menciptakan Tata Kelola Pemerintahan Yang Baik
Serang, (BantenKita) – Pemprov Banten kembali meraih opini wajar tanpa pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI untuklaporan keuangan pemerintah daerah (LKPD) tahun anggaran (TA) 2020. Raihan ini merupakan capaian kelima kali berturut-turut sejak LKPD 2016. Pencapaian ini merupakan bukti konkret kinerja Gubernur H Wahidin Halim dan Wakil GubernurBanten, H.Andika Hazrumy dalam mewujudkan pemerintahan…