Gubernur Banten Apresiasi Program Sekolah Gratis Kota Tangerang
Tangerang(Bantenkita)- Gubernur Banten, Andra Soni, mengapresiasi program sekolah gratis yang telah berjalan di Kota Tangerang. Andra soni yang juga merupakan warga Kota Tangerang menilai bahwa program tersebut sangat bermanfaat bagi anak-anak Kota Tangerang untuk lebih mudah mendapatkan pendidikan. Demikian disampaikan Andra Soni, dalam kegiatan Safari Ramadan, di Musala Nurul Iman Babakan, Kecamatan Tangerang. “Insya Allah,…