Berita Terbaru 📰

PLN Sediakan 1.000 Unit SPKLU di Jalur Trans Jawa -Sumatera, Tersebar Di 615 Lokasi Strategis Guna Lancarkan Perjalanan Pemudik Kendaraan Listrik

Jakarta, (BantenKita) – PT PLN (Persero) memastikan kelancaran perjalanan pemudik kendaraan listrik (_Electric Vehicle_/EV) pada momen Idulfitri 1446 Hijriah dengan menghadirkan 1.000 unit Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di jalur mudik Trans Jawa-Sumatra, tersebar di 615 lokasi strategis dan dilengkapi personel siaga 24 jam nonstop. Direktur Retail dan Niaga PLN, Edi Srimulyanti menyampaikan, keberadaan…

PT Jasa Raharja Lanjutkan Kerja Sama dengan Universitas Padjajaran : Tingkatkan Sinergi Pendidikan dan Keselamatan Lalu Lintas

Jakarta, (BantenKita) 11 Maret 2025 – PT Jasa Raharja menjalin kerja sama strategis dengan Universitas Padjadjaran (Unpad) ditandai dengan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) yang digelar di Ruang Rapat Rektor, Gedung Rektorat Unpad Jatinangor, pada Jumat, 07 Maret 2025. Kesepakatan ini mencakup berbagai bidang, termasuk peningkatan keselamatan lalu lintas, penguatan sektor pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada…

PLN UID Banten Terus Komitmen Dukung Sektor Pertanian dan Peternakan Lewat “Electrifying Agriculture”

Tangerang, (BantenKita) – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Banten (PLN UID Banten) terus menunjukkan komitmennya untuk mendukung sektor pertanian dan peternakan melalui program _Electrifying Agriculture_ (EA) dengan menyediakan akses listrik yang lebih efisien, stabil, dan ramah lingkungan. Program ini dirancang untuk membantu para petani dan peternak dalam mengoptimalkan produktivitas mereka melalui pemanfaatan energi listrik…

Hadirkan Ramadan Penuh Berkah, Indosat Berdayakan Marbot di Serang, Cilegon, Pandeglang, Lebak hingga Karawang

Serang, (BantenKita) – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) kembali berbagi kebahagiaan dan mendukung sesama dengan langkah nyata. Ramadan menjadi momen spesial untuk memperkuat silaturahmi dan berbagi kebaikan. Tahun ini, Indosat melanjutkan Program Marbot Berdaya yang sudah dijalankan di tahun 2024 silam. Program Marbot Berdaya ini diselenggarakan lima lokasi strategis di seluruh area Outer Jakarta…

Berkreasi di Joy&Clay Kota Tangerang

Tangerang(Bantenkita)-,Kerajinan berbahan dasar clay kini banyak digemari anak muda bahkan remaja. Kini, di Kota Tangerang hadir Joy & Klay, tempat yang memfasilitasi kawula muda yang ingin membuat kreasi tanpa batas dengan berbahan dasar clay. Berdiri sejak 2024 lalu, Joy & Klay menyediakan clay dengan beragam varian warna dengan kualitas premium yang bisa dibuat seperti gantungan…

Pengajian Ramadan, Maryono Ajak Pegawai Terus Jaga Pelayanan Prima

Tangerang(Bantenkita)-Wakil Wali Kota Tangerang, H. Maryono Hasan, menegaskan pentingnya komitmen bersama para Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat. Pesan ini disampaikannya dalam pengajian bulan suci Ramadan yang diadakan Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang di Masjid Raya Al A’zhom, Senin (10/02/2025) pagi. Dalam arahannya, H. Maryono menekankan, setiap program dan tugas yang telah…

Mimpi Sena Cahaya Listrik Menerangi Rumahnya

Sebuah rumah sederhana di Kunciran Jaya, Pinang, Kota Tangerang menjadi saksi bisu bahagianya wanita paruh baya yang kini bisa terus menatap terangnya sinar lampu di langit-langit rumahnya. Sena (55) tak kuasa menahan air mata penuh syukur karena rumahnya tak lagi redup. Ada cahaya baru yang mengisi sudut-sudutnya, cahaya yang ia impikan sejak lama. Setelah sebelumnya…

Safari Ramadan 1446 H, Wagub Banten A Dimyati Natakusumah Bagikan Ratusan Paket Bantuan

Pandeglang, (BantenKita) – Wakil Gubernur (Wagub) Banten A Dimyati Natakusumah membagikan ratusan paket bantuan dalam Safari Ramadan 1446 H di Masjid Agung Al Ittihad Labuan, Kabupaten Pandeglang, Minggu (9/3/2025). Safari Ramadan bertujuan mempererat silaturahmi untuk meningkatkan kebersamaan dan kekompakan. “Maka dari situ akan ada rasa saling memiliki,” katanya. Kalau sudah saling memiliki, lanjut Dimyati, maka…

Efisiensi Anggaran, Wagub Banten A Dimyati Natakusumah: Untuk Perkuat Sektor Pendidikan

Pandeglang, (BantenKita) – Wakil Gubernur Banten A Dimyati Natakusumah mengatakan, Pemerintah Provinsi Banten melakukan efisiensi atau rasionalisasi Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Tahun 2025. Salah tujuannya untuk memperkuat pembangunan sektor pendidikan Hal itu diungkap Dimyati saat melakukan sosialisasi program prioritas pembangunan Provinsi Banten era kepemimpinan Gubernur Banten Andra Soni bersama dirinya sebagai Wakil Gubernur Banten…

Tindaklanjuti Aduan Masyarakat, Gubernur Banten Andra Soni: Pemprov Banten Akan Bantu Perbaikan Jalan Kota Serang dan Normalisasi Hilir DAS Cibanten

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni mengatakan, Pemerintah Provinsi Banten akan membantu perbaikan jalan di warung jaud kecamatan Kasemen milik Pemkot Serang dan melakukan normalisasi Kali Malang yang menjadi saluran pembuangan di Daerah Aliran Sungai (DAS) Cibanten dan hilir Sungai Cibanten yang merupakan kewenangan Balai Besar C3 Kementerian PUPR. Berdasarkan aduan masyarakat, terjadi pendangkalan…

Baznas: Penyaluran Zakat pada Safari Ramadan Bupati Serang Tidak Berkaitan dengan Politik

Serang, (BantenKita) – Ketua Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Serang, Badrudin, menegaskan tidak ada kaitan politik dalam program penyaluran zakat kepada mustahik pada Safari Ramadan 1446 Hijriah yang dilakukan Bupati Serang, Ratu Tatu Chasanah. Badrudin membantah video fitnah yang beredar di media sosial (medsos) TikTok, yang menyebutkan penyaluran zakat digunakan untuk mendulang suara salah…

Kerja Sama Strategis PT Jasa Raharja dengan Universitas Gadjah Mada: Dari Kampus Tertib Lalu Lintas hingga Inovasi Keselamatan Transportasi

Yogyakarta, (BantenKita) – PT Jasa Raharja dan Universitas Gadjah Mada (UGM) menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) tentang Sinergi Peningkatan Keselamatan Lalu Lintas, Pendidikan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. Acara penandatanganan nota kesepahaman ini dilakukan oleh Rektor UGM Prof. dr. Ova Emilia, M.Med.Ed., Sp.OG(K)., Ph.D. dan Direktur Utama PT Jasa Raharja Rivan A….