Berita Terbaru đź“°

Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Survei Persiapan Operasi Ketupat di Jawa Timur, Pastikan Pelaksanaan Perjalanan Yang Berkeselamatan

Surabaya, (BantenKita) 25 Februari 2025 – PT Jasa Raharja dan Korlantas Polri melakukan survei persiapan menjelang pelaksanaan Operasi Ketupat 2025 di Jawa Timur, pada Senin, 24 Februari 2025 mulai dari pantauan kepadatan lalin di Banyuwangi, Batu- Malang, sebagai tempat wisata dan Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, sebagai pelabuhan penumpang. Kegiatan ini dipimpin oleh Kakorlantas Polri Irjen…

Sambut HUT ke-28 Pertamina Patra Niaga, Regional JBB Adakan Santunan dan Doa Bersama

Jakarta, (BantenKita) – Dalam rangka menyambut ulang tahun ke-28 PT Pertamina Patra Niaga, Regional Jawa Bagian Barat (JBB) mengadakan kegiatan santunan dan doa bersama pada Senin, 24 Februari 2025. Santunan diserahkan oleh Executive General Manager Regional JBB Deny Djukardi didampingi oleh Tim Manajemen kepada Yayasan Al Mushowwir Jakarta dan Panti Asuhan Aviasi Berkat Indonesia Jakarta…

Pengendalian Inflasi Jelang Ramadan, Pj Sekda Banten Dorong Keterlibatan Seluruh Stakeholder

Jakarta, (BantenKita) -Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi Banten Nana Supiana mendorong keterlibatan seluruh stakeholder dalam menekan angka inflasi di daerah. Terlebih akan memasuki bulan Ramadan. Hal itu diungkapkan Nana usai mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi secara virtual yang dipimpin oleh Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia Tomsi Tohir, Senin (24/2/2025). Nana…

Wagub Banten A Dimyati Natakusumah: Kapasitas, Kemampuan, dan Integritas ASN Harus Ditingkatkan

Pandeglang, (BantenKita) – Wakil Gubernur Banten A Dimyati Natakusumah mengatakan, kapasitas kemampuan dan integritas aparatur sipil negara (ASN) harus ditingkatkan. Tujuannya, untuk menjadi pelayan masyarakat yang baik. Hal itu diungkap Dimyati pada Penutupan Pelatihan Survei Kepuasan Masyarakat, Pelatihan Membangun Integritas dan Etika Pemerintah, dan Pelatihan Public Speaking di Lingkungan Pemerintah Provinsi Banten di Badan Pelatihan…

Gubernur Banten Andra Soni Bicara Intervensi Pembangunan Jalan Hingga Desa Saat Retret

Magelang, (BantenKita) – Kegiatan Retret di Akmil Magelang menjadi panggung diskusi strategis bagi para kepala daerah se-Indonesia. Salah satu yang menarik perhatian adalah gagasan yang disampaikan oleh Gubernur Banten, Andra Soni.  Dalam forum tersebut, Andra Soni menyoroti berbagai persoalan pemerintahan daerah, mulai dari ketimpangan fiskal antar wilayah, hingga perlunya intervensi infrastruktur hingga ke tingkat desa….

Peserta Isbat Kota Tangerang Menurun, Tunjukan Kesadaran Masyarakat

Tangerang(Bantenkita)- Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-32 Kota Tangerang, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang menggelar Itsbat Nikah Terpadu yang berlangsung di Kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Tangerang, pada Selasa (25/2/2025). Kegiatan ini secara resmi dibuka oleh Wakil Wali Kota Tangerang, Maryono Hasan, sebagai bentuk komitmen pemerintah dalam memberikan kepastian hukum bagi pasangan suami…

Wali Kota Sachrudin Ikuti Retreat di Akmil Magelang

Wali Kota Tangerang Sachrudin, Senin (24/02/2025) mengikuti rangkaian kegiatan orientasi kepemimpinan sesuai arahan dari Presiden RI Prabowo Subianto. Sachrudin sejak Pukul 06.00 WIB sudah terlihat hadir di kawasan Akademi Militer (Akmil) yang menjadi lokasi orientasi kepemimpinan atau retret. Dengan berpakaian putih dan hitam lengkap dengan tanda peserta, Sachrudin tampak sudah siap mengikuti setiap rangkaian kegiatan…

Pimpin Rapat Kewilayahan, Maryono Bahas Program 100 Hari Kerja

Tangerang(Bantenkita)- Wakil Wali Kota Tangerang, H. Maryono Hasan, memimpin Rapat Evaluasi Kewilayahan Bulan Februari 2025, mewakili Wali Kota Tangerang, H. Sachrudin, yang sedang menjalani orientasi kepemimpinan di Magelang.  Rapat yang berlangsung di Ruang Akhlakul Karimah, Gedung Pusat Pemerintahan Kota Tangerang, Senin (24/2/2025), diikuti oleh seluruh Perangkat Daerah dan Kepala Puskesmas lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang…

Jatiuwung Expo Meriahkan HUT ke 32 Kota Tangerang

Tangerang(Bantenkita)- Wakil Wali Kota Tangerang, H. Maryono Hasan, secara resmi menutup kegiatan Jatiuwung Expo dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-32 Kota Tangerang, yang berlangsung selama dua hari di halaman Kantor Kecamatan Jatiuwung, Kota Tangerang. Mengusung tema “Kolaborasi Menuju Kota Maju dan Berdaya Saing”, kegiatan ini menjadi ajang untuk mempererat sinergi antara masyarakat, pelaku usaha,…

Apel Perdana, Wakil Wali Kota Ajak Pegawai Bekerja dengan Ketulusan

Tangerang(Bantenkita)- Untuk pertama kalinya sejak menjabat, Wakil Wali Kota Tangerang, H. Maryono Hasan, memimpin apel pegawai di Lapangan Apel Pusat Pemerintahan Kota Tangerang, pada Senin (24/2/2025).  Dalam kesempatan tersebut, Maryono, menyapa hangat seluruh pegawai yang hadir serta mengajak mereka untuk memiliki cinta dan ketulusan dalam melayani masyarakat Kota Tangerang. “Kalau tidak memiliki rasa cinta dalam…

Bapenda Kabupaten Serang Serahkan SPPT PBB-P2 dan DHKP Tahun 2025

Serang, (BantenKita) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) menyerahkan atau mendistribusikan Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT) Pajak Bumi dan Bangunan Sektor Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) dan Daftar Himpunan Ketetapan Pajak dan Pembayaran (DHKP) Tahun 2025. Penyerahan tersebut dibuka oleh Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Kabupaten Serang, Rudy Suhartanto, dan secara simbolis…

MK Putuskan KPU Lakukan Pemungutan Suara Ulang Untuk Pilkada Kabupaten Serang

Serang, (BantenKita) – Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan agar Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Serang melakukan Pemungutan Suara Ulang (PSU) untuk Pilkada Kabupaten Serang 2024. Putusan tersebut dibacakan oleh Ketua MK Suhartoyo dalam agenda pembacaan putusan perkara Nomor 70 tahun 2025 PHP Bupati Serang yang diikuti secara daring dari Serang, Senin. “Memerintahkan KPU Kabupaten Serang untuk melaksanakan…