Tingkatkan Kepedulian Masyarakat Dalam Keselamatan Berlalu Lintas, Jasa Raharja Tangerang Sosialisasikan Aplikasi JR Safety Road di Kantor Kecamatan Ciputat
Tangerang, (BantenKita) – Jasa Raharja Perwakilan Tangerang memberikan sosialisasi penggunaan aplikasi JR Safety Road kepada Masyarakat melalui pemasangan banner dan sosialisasi penggunaan aplikasi secara langsung di Kantor Kecamatan Ciputat (31/12/2024). Pada kesempatan tersebut, Penanggung Jawab Samsat Ciputat, Shera Mutia dan Staff Administrasi Gerai Samsat Bintaro, Rama Adhitya turut mensosialisasikan aplikasi JR Safety Road yang dapat…