Momen HKN ke 61, Pemkot Tangerang Luncurkan Inovasi Sabariung
Tangerang(Bantenkita)- Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang mendapat apresiasi dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia atas berbagai inovasi serta kualitas layanan kesehatan yang berdampak signifikan terhadap peningkatan derajat kesehatan masyarakat. Apresiasi tersebut disampaikan pada acara puncak peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 yang dirangkaikan dengan launching program SABARIUNG, yang digelar oleh Dinas Kesehatan Kota Tangerang di Benteng Reborn,…