Berita Terbaru 📰

Tinjau Uji Coba MBG, Wiranto Apresiasi Pemkot Tangerang

Kota Tangerang – Ketua Dewan Pertimbangan Presiden, Jendral (purn)Wiranto mengapresiasi uji Coba pelaksanaan Makan Bergizi Gratis kepada para murid SD dan SMP yang dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah Kota Tangerang. Hal tersebut disampaikannya langsung saat meninjau di SD Negeri 4 Kota Tangerang pada Rabu (7/08/2024). ” Saya mengapresiasi kepada pemerintah daerah kota Tangerang beserta stakeholder yang…

Jasa Raharja Tangerang Proaktif Pastikan Jaminan Perlindungan Terhadap Penumpang Angkutan Umum PO Blue Star Karsa Unggul

Tangerang, (BantenKita) (5-08-2024) Seiring dengan tingginya kejadian kecelakaan lalu lintas di wilayah Tangerang yang mengakibatkan korban penumpang kendaraan umum petugas Jasa Raharja Tangerang Satya Wardhani giat melakukan kunjungan CRM (Costumer RelationshipManagement) ke PO Blue Star Karsa Unggul guna memastikan jaminan perlindunganterhadap penumpang angkutan umum. Pada kesempatan itu petugas Jasa Raharja menjelaskan tentang ruang lingkup jaminan…

Pastikan Keterjaminan Penumpang Angkutan Umum, Jasa Raharja Tangerang Lakukan KUnjungan ke PO Adhi Prima

Tangerang, (BantenKita) – Petugas Samsat Teluknaga, Muhamad Ikbal Bersama Petugas Samsat Curug, Nita Rosari melakukan giat Customer Relationship Management (CRM) ke Perusahaan Jasa Angkutan Penumpang Bus Pariwisata Adhi Prima yang berdomisili di wilayah Sepatan, Kabupaten Tangerang. Kedatangan petugas Jasa Raharja diterima langsung oleh pemilik Bus Pariwisata Adhi Sembiring, dalam kesempatan ini Ikbal menyampaikan maksud dan…

Percepat Layanan Santunan & Verifikasi Biaya Rawatan, Jasa Raharja Tangerang Bertransformasi Digital Perkenalkan Sistem JRCare

Tangerang, (BantenKita) – PT Jasa Raharja selaku penjamin pertama korban kecelakaan lalulintas jalan dan penumpang umum selalu memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Berbagai inovasi sudah di kembangkan, kali ini PT Jasa Raharja Tangerang melalui aplikasi JRCare mempermudah dan meningkatkan pelayanan kepada masyarakat khususnya kepada korban kecelakaan lalu lintas. Guna mendorong percepatan implementasi aplikasi JRCare bagi…

Provinsi Banten dan Provinsi Lampung Siap Jadi Tuan Rumah Bersama PON XXIII Tahun 2032

Serang, (BantenKita) – Provinsi Banten dan Provinsi Lampung siap menjadi tuan rumah bersama dalam penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional XXIII Tahun 2032. Dalam waktu dekat, keduanya setuju membuat kesepakatan kerja sama (Memorandum Of Understanding) yang diketahui oleh DPRD Provinsi masing-masing. Hal itu terungkap saat Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar bertemu dengan Pj Gubernur Lampung Samsudin…

Saksikan Simulasi Pengamanan Pemilukada 2024, Pj Gubernur Banten Al Muktabar: Untuk Mendapatkan Pemimpin Yang Memandu Pencapaian Kesejahteraan Masyarakat

Serang, (BantenKita) – Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengatakan dalam pelaksanaan Pemilu Kepala Daerah 2024 dibutuhkan suasana yang tertib, aman, dan stabilitas daerah yang mantap. Harapannya, masyarakat bisa mendapatkan pemimpin-pemimpin yang akan memandu pencapaian kesejahteraannya. Hal itu diungkap Al Muktabar usai menyaksikan Simulasi Sistem Pengamanan Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024 di Halaman Masjid Raya…

Provinsi Banten Peringkat 4 Indek Pembangunan Pemuda Indonesia 2024

Yogyakarta, (BantenKita) – Provinsi Banten menempati Peringkat 4 nasional dalam Indek Pembangunan Pemuda Indonesia (IPP) 2024 pada domain kesehatan dan kesejahteraan dengan nilai 53,33 poin. Atas capaian itu, Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar raih penghargaan dari Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia Ario Bimo Nandito Ariotedjo pada Launching Indeks Pembangunan Pemuda Indonesia 2024 di…

Pemkab Serang Perpanjang PKS tentang Perpajakan dan Peningkatan PAD

Serang, (BantenKita) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang melakukan penandatanganan perpanjangan perjanjian kerja sama atau PKS di pendapo Bupati Serang pada Selasa, 6 Agustus 2024. Penandatangan dilakukan oleh Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah, Plt Kepala BPKAD Roni Rohani Sandjadjirdja dan Kepala Bapenda Muhammad Ishak Abdul Raup tentang perpajakan dan peningkatan pendapatan asli daerah (PAD). Sedangkan pihak…

Cegah Anemia, Pemkab Serang Beri Tablet Tambah Darah Remaja Putri  

Serang, (BantenKita) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) akan menyasar ke sekolah-sekolah tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) di 29 kecamatan, untuk memberikan tablet tambah darah bagi para remaja putri. Pemberian tablet tambah darah untuk mengendalikan agar anak-anak putri di Kabupaten Serang tidak terjadi anemia.  “Kegiatan hari ini pertemuan lintas sektor untuk penguatan…

Survei Kepuasan Masyarakat di Kabupaten Serang Capai 80 Persen

Serang, (BantenKita) – Asisten Daerah (Asda) III Bidang Administrasi Pemerintahan Umum Sekretariat Daerah (Setda) Serang, Ida Nuraida mengungkapkan bahwa untuk Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) di Kabupaten Serang sudah mencapai 80 persen. Meskipun, penerapan SKM di Kabupaten Serang baru berjalan selama 2 tahun terakhir.   “Sejauh ini SKM di Kabupaten Serang kita baru belajar 2 tahun untuk…

Memajukan Desa, Ini Pesan Pj Gubernur Al Muktabar Kepada Para Kepala Desa se-Provinsi Banten

Tangerang, (BantenKita) – Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar pesankan ketahanan pangan dan penyiapan serta perawatan generasi penerus sejak dini kepada Pemerintah Desa se-Provinsi Banten. Bagian dari kesiapan Provinsi Banten menuju Indonesia Maju dan Indonesia Emas 2045. Hal itu diungkap Al Muktabar pada Peningkatan Kapasitas bagi Kepala Desa, BPD, dan Sekretaris Desa di Horison Grand…

Terima Duplikat Bendera, Pj Gubernur Banten Al Muktabar: Kita Akan Jaga dan Kibarkan

Jakarta, (BantenKita) – Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar menghadiri penyerahan duplikat bendera pusaka yang diselenggarakan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Republik Indonesia (BPIP RI) di Balai Samudera, Kelapa Gading, Jakarta Utara, Senin (5/8/2024). Al Muktabar mengatakan, duplikat bendera pusaka tersebut nantinya akan digunakan pada upacara memperingati HUT Ke-79 Republik Indonesia di tingkat Provinsi Banten. “Baru…