Takut Kulit Rusak Akibat Cuaca Panas Terik, Ini Kiat Melindunginya
Jakarta (BantenKita) -Takut kulit rusak atau melepuh akibat cuaca panas terik matahari yang kini melanda sejumlah daerah di Indonesia. Jangan cemas ada kiat untuk melindunginya, kata dokter spesialis kulit dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia dr Arini Astasari Widodo, MS, SpKK “Pertama, menggunakan pelembap. Penggunaan pelembap di iklim panas penting untuk menjaga kesehatan kulit. Pada cuaca…