Selama tahun 2022, Inflasi Provinsi Banten 5 Besar Terendah Nasional
Serang, (BantenKita) – Inflasi tahun ke tahun (year on year/ YoY) Desember 2022 Provinsi Banten masuk 5 (lima) besar Nasional terendah. Inflasi YoY di Provinsi Banten sebesar 4,56%. Sedangkan, inflasi nasional mencapai 5,51%. Provinsi dengan inflasi terendah di Indonesia adalah Maluku Utara sebesar 3,47%. Disusul kemudian Papua Barat 3,87%, Sulawesi Utara 4%, DKI Jakarta 4,21…