Konsisten Berdayakan Masyarakat, PT PLN UID Banten Raih Penghargaan “The Best Performance” CSR 2022
Tangerang, (BantenKita) – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Banten meraih penghargaan The Best Performance Corporate Social Responsibility (CSR) atas konsistensinya dalam menyelenggarakan program Pelatihan, Pembinaan dan Pemberdayaan Masyarakat secara berkesinambungan pada Malam Anugerah TangerangPos Award Tahun 2022 yang diselenggarakan di Hotel Novotel Kota Tangerang, Rabu, (28/12/2022). Senior Manager Keuangan, Komunikasi dan Umum PLN UID…