Kelompok Tani Binaan BAZNAS Panen Pepaya California
Serang, (BantenKita) – Kelompok mustahik binaan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) yang tergabung dalam Kelompok Tani Ranca Layung Program Lumbung Pangan BAZNAS di Kabupaten Serang, Banten, berhasil melakukan panen perdana pepaya california. Panen Raya ini adalah hasil kerja keras dari Kelompok Tani Ranca Layung, dengan perkiraan sekitar lebih dari 2,5 ton pada akhir bulan November…