APTISI Banten Tegaskan Kekompakan dan Dorong Layanan LLDIKTI Hadir di Banten

Kota Tangerang, (BantenKita) – Ketua Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) Wilayah Banten, Dr. PO Abas Sunarya, menegaskan pentingnya kekompakan seluruh perguruan tinggi di Banten untuk mendorong kemajuan pendidikan tinggi, khususnya di bidang kesehatan. Hal tersebut disampaikan Abas Sunarya saat menghadiri Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Himpunan Perguruan Tinggi Kesehatan (HPTKes) Wilayah Banten Periode 2025–2029, yang…

31 Mahasiswa Universitas Yarsi Pratama Ikuti Capping Day, Ketua APTISI Banten Bilang Ini

Kota Tangerang – Gedung Remaja Kuring Kecamatan Jatiuwung, Kota Tangerang pada Sabtu (30/08/2025) pagi hari ini menjadi saksi dari 31 orang Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Yarsi Pratama periode 2024-2025 melakukan pengambilan sumpah (Capping Day). Momen istimewa tersebut dihadiri oleh Rektor Husada Madani Prof Mustafa Kamil, Ketua Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia ( Aptisi) Banten…