Lapas Kelas IIA Serang Gelar Sholat Gaib untuk Korban Banjir di Sumatera

Serang, BantenKita.com– Petugas dan warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Serang menggelar sholat gaib dan doa bersama untuk mendoakan para korban bencana banjir di wilayah Sumatera. Kegiatan tersebut dilaksanakan ba’da Ashar di Masjid At-Tawwabin, Lapas Serang, pada Rabu. Sholat gaib dipimpin oleh pengurus DKM At-Tawwabin dan dihadiri langsung oleh Kepala Lapas Serang, Riko Stiven,…

BEM Nusantara Banten Gelar Doa Bersama, Nyatakan Sikap Tolak Anarkisme

Serang, (BantenKita) – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Nusantara Daerah Banten menggelar doa bersama sekaligus membacakan pernyataan sikap di Kota Serang. Agenda ini digelar sebagai bentuk keprihatinan atas situasi aksi demonstrasi belakangan ini, serta untuk mengingatkan mahasiswa agar tidak mudah terprovokasi. Koordinator BEM Nusantara Daerah Banten, M. Qolby Yusuf, mengatakan doa bersama dilakukan untuk mendoakan para…