Diskusi LKS Tripartit, Gubernur Banten Serius Perhatikan Masalah Pengangguran Dan Pungutan Liar

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni menyatakan akan serius memperhatikan masalah pengangguran dan pungutan liar yang selama ini sering dikeluhkan masyarakat pada sektor ketenagakerjaan. Hal itu salah satu masalah yang disampaikan Gubernur saat menggelar diskusi bersama jajaran pengurus Lembaga Kerja Sama (LKS) Tripartit di Pendopo Gubernur Banten, KP3B, Kota Serang, Kamis (25/9/2025). Sebagai ketua…

Gubernur Tekankan Sinergi Pemerintah dan Masyarakat Banten Perlu Dalam Kesiapsiagaan Bencana

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni mengatakan wilayah Provinsi Banten memiliki potensi bencana alam. Bahkan setiap tahun selalu terjadi bencana mulai dari banjir, tanah longsor hingga bencana lain yang dipengaruhi oleh kondisi alam.  Andra menuturkan, tsunami pernah melanda Banten pada tahun 2018 dan banjir disertai longsor pada tahun 2020. Oleh karena itu, untuk memitigasi…

Gubernur Banten Dukung Penguatan Peran MUI Dalam Pembinaan Umat Hingga Tingkat Kecamatan

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni mengatakan pihaknya mendukung penuh penguatan peran Majelis Ulama Indonesia (MUI) dalam Pembinaan Umat. Gubernur mengatakan itu saat menerima audiensi jajaran pengurus MUI Provinsi Banten di KP3B, Kota Serang, Senin (22/9/2025). Dalam kesempatan itu, Andra Soni menegaskan bahwa Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten mendukung upaya penguatan kelembagaan MUI dari tingkat…

Agar Stadion BIS Jadi Kebanggaan Masyarakat Banten, Gubernur Janji Fokus Lengkapi Fasilitas Penunjang 

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni menegaskan bahwa Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten akan fokus melengkapi fasilitas penunjang di Banten International Stadium (BIS) seperti akses jalan dan sarana pendukung lainnya. Ia berharap, setelah seluruh fasilitas tersedia dengan baik, BIS dapat menjadi stadion kebanggaan masyarakat Banten.  “Ini harus menjadi konsen kita, karena stadion ini harus kita…

Lantik CPNS dan Dokter Spesialis, Gubernur Banten Andra Soni Tekankan Profesionalisme ASN

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni melantik 22 CPNS menjadi PNS dan 2 pejabat fungsional Dokter Ahli Pertama di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten di Pendopo Gubernur, KP3B, Kota Serang, Senin (22/9/2025). Pelantikan CPNS menjadi PNS serta pejabat fungsional tersebut dilakukan berdasarkan Surat Keputusan (SK) Gubernur Banten Nomor 453 Tahun 2025 dan Nomor 469…

Gubernur Banten Andra Soni Bertekad Lestarikan Tradisi Budaya Lokal

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni menghadiri Festival Keceran Kebudayaan Seni Tari (Kesti) Tjimande Tari Kolot Kebon Djeruk Hilir (TTKKDH). Festival ini sekaligus memecahkan rekor MURI atas penampilan kolosal Golempangan dengan 1.500 peserta anak usia sekolah di Alun-alun Barat Kota Serang, Sabtu (20/9/2025). Kegiatan yang dihadiri oleh para tokoh ulama, Forkopimda, serta para kasepuhan…

Perkuat dan Percepat Pertumbuhan Ekonomi, Gubernur Banten Andra Soni Dialog Dengan Para Pengusaha

Tangerang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni melakukan dialog dalam CEO Gathering APINDO Banten di Aula Jatake 6 PT Paragon Technology and Innovation, Kawasan Industri Jatake, Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, Jum’at (19/9/2025). Dialog yang dipandu oleh Nurdin Setiawan mengusung tema Berkolaborasi dalam Menghadapi Kendala dan Tantangan Dunia Usaha di Provinsi Banten. “Alhamdulillah hari ini saya…

Gubernur Banten Andra Soni Tangani Persoalan Banjir di Permata II Balaraja

Tangerang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni meninjau aliran sungai yang kerap menjadi penyebab banjir di kawasan perumahan Permata II Balaraja, Jumat (19/9/2025). Bersama warga, Andra Soni duduk bareng mencari solusi penanganan.   Pertama Andra Soni mengucapkan turut prihatin atas musibah banjir yang kerap terjadi di kompleks ini. Kemudian, pemerintah akan mengambil upaya penanganan banjir secara…

Gubernur Banten Andra Soni Turut Gotong Royong Bersihkan Sampah pada World Clean Up Day 2025

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni bersama Menteri Lingkungan Hidup Republik Indonesia Hanif Faisol Nurofiq, Bupati Serang Ratu Rachmatuzakiyah, serta masyarakat melaksanakan aksi gotong royong membersihkan sampah dalam rangka World Clean Up Day (WCD) Indonesia 2025 yang dipusatkan di Desa Teluk Terate, Kecamatan Kramatwatu, Kabupaten Serang, Sabtu (20/9/2025). Pada kesempatan tersebut, Gubernur Andra Soni…

Gubernur Banten Andra Soni Sebut MBG Kunci Menuju Indonesia Emas 2045

Serang, (BantenKita) – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) sangat dibutuhkan masyarakat untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia.  MBG merupakan kunci menuju Indonesia Emas 2045.  Demikian disampaikan Gubernur Banten Andra Soni pada Launching dan Peresmian Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di wilayah Kabupaten Serang di Yayasan Pondok Pesantren Bai Mahdi Sholeh Ma’mun, Jl. Palka Desa Sindangheula,…

Diapresiasi Gubernur Banten Andra Soni, PLN Mobile Jawara Run 2025, Kenalkan Digitalisasi Layanan yang Diikuti Ribuan Peserta

Serang, (BantenKita) – Ribuan peserta memadati Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B) dalam gelaran “PLN Mobile Jawara Run 2025”, sebuah kegiatan olahraga massal yang diprakarsai oleh PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Banten untuk mendorong gaya hidup sehat sekaligus mengenalkan transformasi layanan kelistrikan melalui aplikasi PLN Mobile. Kegiatan ini diikuti oleh masyarakat umum, komunitas…

Resmikan Grha Bank Banten, Gubernur Banten Andra Soni: Bank Banten Harus Adil, Inklusif, dan Melayani Masyarakat

Serang, (BantenKita) – Gubernur Banten Andra Soni Meresmikan Grha Bank Banten, Kantor Pusat PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk (Bank Banten) di Jalan Veteran No. 4 Kota Serang, Selasa (29/7/2025).  Peresmian Grha Banten bersamaan dengan  perayaan HUT  Bank Banten ke-9. Pesan Andra Soni, Bank Banten harus hadir sebagai lembaga keuangan yang adil, inklusif, dan melayani…