Sekda Minta Ulama Bersinergi Soal Penanganan Covid-19
Pandeglang, (BantenKita) – Sekretaris daerah (Sekda) Pery Hasanudin meminta ulama untuk bersinergi membantu Pemerintah menangani Covid-19 yang saat ini masih terus melanda. Demikian dikatakan oleh Sekretaris daerah Pery Hasanudin saat menghadiri Rapat bidang kesejahteraan rakyat bersama tokoh ulama yang digelar di Hotel S’Rizki, Kamis (18/2/2021) “Menyikapi perkembangan belakangan ini, dimana pandemi Covid-19 belum juga berakhir,…