
Yuk ke Job Fair Spesial HUT Kota Tangerang, Sediakan Ribuan Loker
Tangerang(BantenKita)- Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang menghadirkan Job Fair Spesial dalam Rangka HUT Ke-30 Kota Tangerang selama dua hari mulai 26 – 27 Februari 2023 dengan ribuan Lowongan Kerja (Loker) yang tersedia. Wali Kota Tangerang, H. Arief R. Wismansyah dalam keterangannya menuturkan, Job Fair Spesial HUT digelar bekerjasama dengan berbagai perusahaan baik yang berdomisili di dalam…