
Kemendag Salurkan Bantuan Telur untuk Nakes dan Warga Isoman
Tangerang, (BantenKita) – Pemerintah Kota Tangerang menerima bantuan berupa telur ayam sebanyak 3 ton dari Kementerian Perdagangan (Kemendag) untuk penanganan Covid-19. Pemberian secara simbolis diserahkan sekjen Kemendag Suhanto kepada Wali Kota Tangerang Arief Wismansyah pada Jumat 6 Agustus 2021. Sekjen Kemendag Suhanto mengatakan, bantuan yang dikumpulkan melalui program “Kemendag Peduli” merupakan donasi dari pegawai Kemendag…