PSBL di Kota Tangerang Dampak Peningkatan Kasus Positif COVID-19 Sebulan

Tangerang, (Banten Kita) – Dinas Kominfo Kota Tangerang, Provinsi Banten menyatakan Pembatasan Sosial Berskala Lingkungan (PSBL) tingkat rukun warga (RW) diberlakukan di daerah itu sebagai dampak meningkatnya kasus positif COVID-19 dalam satu bulan terakhir. “Lonjakan kasusnya luar biasa, per Kamis (17/9) kemarin ada penambahan 33 kasus positif. Makanya setiap orang harus siaga terhadap ancaman COVID-19 ini,…

Wali Kota Tangerang Apresiasi Budidaya Pangan di Area Kantor Kelurahan

Tangerang, (Banten Kita) – Wali Kota Tangerang H Arief R Wismansyah mengapresiasi upaya yang dilakukan jajarannya di sejumlah kelurahan yang berhasil memanfaatkan area kantor kelurahan sebagai lokasi budidaya pangan. “Beberapa kelurahan sudah bisa memanen hasil pembibitan ikan lele secara mandiri di lahan yang terbatas,” kata Arief di Kota Tangerang, Kamis. Ia meminta upaya pemanfaatan area kantor sebagai…

Peningkatan COVID-19 di Kota Tangerang Akibat Klaster Keluarga

Tangerang, (Banten Kita) – Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan peningkatan jumlah pasien positif COVID-19 di suatu wilayah disebabkan karena adanya klaster keluarga, yakni satu anggota keluarga membawa virus dan menular ke anggota keluarga lainnya. “Ini kasusnya bukan per individu, tapi terdapat beberapa orang dalam satu keluarga yang positif COVID-19,” ujar Wali Kota Tangerang…

Pemkot Tangerang Tunggu Arahan dari Pemprov Banten Terkait PSBB Total

Tangerang, (Banten Kita) – Pemerintah Kota Tangerang masih menunggu tindak lanjut dari Pemerintah Provinsi Banten dalam penerapan pengetatan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) pasca Pemprov DKI menerapkan PSBB total. “Kita masih menunggu lebih lanjut dari Provinsi Banten dalam penerapan pengetatan PSBB. Namun kita tetap harus meningkatkan kedisiplinan dalam berbagai aktifitas dengan menjalankan protokol kesehatan,” ujar…

Kasus Corona Meningkat, Pemkot Tangerang Revisi Izin Pengumpulan Massa

Tangerang, (Banten Kita) – Pemerintah Kota Tangerang akan merevisi sejumlah aturan perihal izin penyelenggaraan kegiatan yang berhubungan dengan mengumpulkan orang atau keramaian seperti resepsi pernikahan, peringatan hari keagamaan serta jam operasional mal dan kapasitas pengunjungnya. “Acara – acara yang sifatnya pengumpulan massa akan dikaji kembali, contohnya penyelenggaraan pesta. Ini sebagai tindak lanjut dari rapat bersama…

Wali Kota Tangerang: Peningkatan Kasus COVID-19 Terkait Penambahan Klaster

Tangerang, (Banten Kita) – Wali Kota H. Arief R. Wismansyah mengimbau kepada seluruh warga Kota Tangerang, Banten untuk dapat lebih waspada terhadap berbagai perilaku sehari – hari yang bisa menjadi penyebab terjadinya penularan Covid19. “Ada beberapa klaster yang jadi alasan bertambahnya kasus positif COVID-19 di kota ini. Di antaranya kontak erat, transmisi akibat bekerja ke…

Bapenda Kota Tangerang layani bayar pajak online cegah COVID-19

Tangerang, (Banten Kita) – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Tangerang terus melakukan sosialisasi kepada masyarakat mengenai layanan online untuk pembayaran pajak. Kepala Bapenda Kota Tangerang, Said Endrawiyanto di Tangerang Jumat mengatakan, layanan online ini untuk menekan penyebaran penularan COVID-19 dan memudahkan setiap orang mengurus pekerjaannya. “Sekarang sudah tidak perlu lagi datang ke kantor pajak, antri,…

Tangerang Operasikan Labkesda 24 Jam Untuk Pemeriksaan COVID-19

Tangerang, (Banten Kita) – Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda) Kota Tangerang dioperasikan 24 jam untuk mendukung pemeriksaan guna mendeteksi penularan COVID-19. “Untuk mengejar warga yang banyak melakukan swab test, kita operasionalkan Labkesda selama 24 jam agar penanganan yang dilakukan lebih masif lagi,” kata Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah di Tangerang, Kamis. Selain mengoperasikan Labkesda selama 24 jam, pemerintah…

“Pojok UMKM Cibodas” Diluncurkan Untuk Bantu Pemasaran Pelaku Usaha

Tangerang, (Banten Kita) – Kecamatan Cibodas, Kota Tangerang, Banten, meluncurkan “Pojok UMKM Cibodas” dalam rangka membantu pelaku usaha mempromosikan hasil produknya kepada masyarakat dan meningkatkan ekonomi wilayah. Camat Cibodas, Mahdiar di Tangerang, Kamis mengatakan, pandemi COVID-19 tak boleh menghalangi masyarakat untuk berkarya. Terlebih di masa sulit seperti ini, masyarakat dapat terus aktif menggerakkan roda perekonomian…

10.000 Pengusaha di Kota Tangerang Dapat Bantuan Modal

Tangerang, (Banten Kita) – Pemerintah Kota Tangerang memberikan bantuan modal usaha kepada 10.000 orang dengan nominal masing – masing sebesar Rp500.000. Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah di Tangerang Jumat mengatakan, pemberian bantuan yang dinamakan program Tangerang BISA (Bantuan Insentif Untuk Startup Anda) untuk sementara hanya sebanyak 10 ribu orang yang dapat menerima bantuan. “Semoga…

Arif: HIPMI Berperan Tentukan Kebijakan Bidang Ekonomi

Tangerang, (Banten Kita) –  Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah mengatakan, Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) memiliki peran penting sebagai jembatan bagi pemerintah dan juga pengusaha dalam menentukan arah kebijakan di bidang ekonomi. “Karena HIPMI mewakili pengusaha, sehingga ada kebutuhan dan saran yang sangat bermanfaat bagi Pemkot Tangerang,” kata Wali Kota Arief saat menghadiri…

Pemkot Tangerang Kedepankan Empat Aspek Pelatihan UMKM

Tangerang, (Banten Kita) – Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi UKM Kota Tangerang Teddy Bayu Putra mengatakan ada empat aspek yang dikedepankan dalam pelatihan kepada pelaku UMKM. Dia mengatakan, keempat aspek tersebut adalah peningkatan SDM, pembiayaan, pemanfaatan teknologi untuk penjualan online dan pemasaran melalui berbagai aspek. “Melalui penekanan melalui keempat aspek tersebut, kami harapkan pergerakan ekonomi tumbuh…