Rumah Isolasi Terpadu di Jurumudi dan Batusari Terisi Penuh Pasien Covid-19
Tangerang (BantenKita)- Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah mengungkapkan, bahwa Pemerintah Kota Tangerang saat ini kembali menyiagakan sebanyak tujuh unit Rumah Isolasi Terkonsentrasi (RIT) sebagai sarana isolasi bagi warga yang terkonfirmasi Covid-19. “Per hari ini dari tujuh unit, sudah dua RIT yang terisi penuh. Yang penuh di PKM Jurumudi dan Batusari,” ungkap Wali Kota…