Pengamat Sebut Arief Wismansyah Figur yang Layak Jadi Gubernur Banten
Tangerang(BantenKita)- Direktur Riset Kajian Politik Nasional (KPN) Tamil Selvan menyebut sosok mantan Walikota Tangerang Arief R. Wismansyah cocok untuk maju menuju Pilgub Banten 2024. Hal itu diungkapkan Tamil saat diwawancarai Bantenkita.com pada Jumat (2/02/2024) di Loteng Cafe Moderland usai kegiatan Merilis Survei Kepuasan Publik Tangerang Raya. Dimana, rilis tersebut mengulas 12 isu makro, diantaranya tentang…