Berita Terbaru 📰

Jasa Raharja Banten Bersama Polresta Tangerang Mengadakan Giat Safety Riding di PT Torabika Eka Semesta

Tangerang, (BantenKita) – Pada hari Rabu tanggal 22 Januari 2025, PT Jasa Raharja Tangerang bersama Polresta Tangerang menjalankan program sosialisasi keselamatan berlalu lintas (safety riding) kepada karyawan PT Torabika. Tujuan utama dari program ini adalah untuk mendorong penerapan pola taat berlalu lintas kepada pengguna kendaraan bermotor. Sosialisasi ini berlangsung di halaman parkir PT Torabika Eka…

Warga Serbu Bazar Sembako Murah di Safari Pembangunan Kota Tangerang

Tangerang(Bantenkita)- Bazar Sembako Murah yang diadakan oleh Dinas Ketahanan Pangan Kota Tangerang dalam acara Safari Pembangunan wilayah Kecamatan Tangerang dan Batuceper pada Rabu (22/01/2025) di GOR Tanah Tinggi Kota Tangerang menarik banyak minat warga setempat untuk belanja kebutuhan lantaran harganya yang cukup terjangkau dan ekonomis. Acara bertujuan untuk memberikan akses masyarakat terhadap kebutuhan pokok dengan…

Pemkot Jambi Studi Tiru PBG Maksimal 10 Jam Kota Tangerang

Tangerang(Bantenkita)- Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang kembali mendapatkan kehormatan dengan menerima Kunjungan Kerja (Kunker) dari Pemkot Jambi dalam rangka studi tiru terkait inovasi pelayanan publik Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) maksimal 10 jam selesai di Kota Tangerang.  Rombongan yang dipimpin oleh Penjabat (Pj) Wali Kota Jambi, Sri Purwaningsih, disambut langsung oleh Pj Wali Kota Tangerang, Dr. Nurdin,…

Jasa Raharja Bersama Polresta Tangerang, Gelar Diskusi Bersama PT Mayora Tentang Bahaya Kecelakaan Lalu Lintas Serta Sosialisasi UU 33 & 34

Tangerang, (BantenKita) – Jasa Raharja Tangerang bersama Polresta Tangerang dan PT Mayora adakan diskusi bersama tentang bahaya kecelakaan lalu lintas. Kegiatan yang dilaksanakan pada Rabu pagi (22/01/2025) bertempat di kawasan industri PT Mayora yang beralamat di Jl Raya Serang – Jakarta Gembong Kab. Tangerang. Kegiatan tersebut diikuti kurang lebih 70 peserta yang merupakan karyawan PT…

Upaya Penurunan Tingkat Laka Pada Sejumlah Kecamatan Di Wilayah Kabupaten Serang

Serang, (BantenKita) – Sebagai langkah awal mitigasi atas penurunan tingkat fatalitas maupun korbankecelakaan diperlukan upaya riil diantara anggota forum komunikasi lalu lintas untuk mendapatkan kesepakatan bersama dalam merumuskan strategi pencegahan kecelakaan, khususnya pada titik rawan laka di Kabupaten Serang. Faktor-faktor yang berkontribusi pada rawannya daerah-daerah tersebut meliputi kondisi jalan yang kurang memadai, minimnya fasilitas keselamatan…

Pelaksanaan Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas di SDN 06 Kota Serang

Serang, (BantenKita) – Kesadaran akan pentingnya keselamatan lalu lintas terus ditingkatkan melalui berbagai program edukasi, salah satunya adalah kegiatan Pengajar Peduli Keselamatan Lalu Lintas(PPKL) yang dilaksanakan di SDN 06 Kota Serang. Kegiatan ini dikoordinasi oleh Kepala Sub Bagian Pelayanan, Sulistyaning Rahayu, dan melibatkan sejumlah tenaga pengajar di sekolah tersebut. Pelaksanaan PPKL bertujuan untuk memberikan wawasan…

Pemprov Banten Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis, 253 Puskesmas Sudah Siapkan

Serang, (BantenKita) – Pemerintah Provinsi Banten menyiapkan 253 unit puskesmas guna melayani pemeriksaan kesehatan gratis (PKG) di hari ulang tahun, yang dijadwalkan bergulir di Februari 2025. “Kami saat ini sedang mempersiapkan seluruh puskesmas karena 253 puskesmas yang ada di Provinsi Banten akan dijadikan tempat pemeriksaan kesehatan gratis saat ulang tahun,” ujar Kepala Dinas Kesehatan Provinsi…

Plh Sekda Provinsi Banten Nana Supiana Ajak Kabupaten/Kota Fokus Pada Komoditas Penyumbang Inflasi

Serang, (BantenKita) – Pelaksana Harian (Plh) Sekretaris Daerah Provinsi Banten Nana Supiana mengatakan kolaborasi lintas sektor menjadi hal utama dalam upaya pengendalian inflasi. Utamanya, fokus pada sejumlah komoditas yang berpotensi penyumbang inflasi di Provinsi Banten. Demikian disampaikan Nana Supiana usai mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah yang diselenggarakan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) secara virtual di…

Safari Pembangunan, Pj Wali Kota Resmikan GOR Hingga Jembatan

Tangerang(Bantenkita)- Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-32 Kota Tangerang, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melaksanakan Safari Pembangunan Tahun Anggaran (TA) 2024. Kecamatan Periuk dan Karawaci menjadi lokasi pertama kegiatan ini, ditandai dengan peresmian Gelanggang Olahraga (GOR) Nambo Krida Arena oleh Penjabat (Pj) Wali Kota Tangerang, Dr. Nurdin. Dalam kesempatannya, Dr. Nurdin, menyampaikan, selain ajang…

11 Finalis Puteri Indonesia Banten Ikuti Pembekalan

Tangerang(Bantenkita)-11 finalis terpilih Pemilihan Puteri Indonesia Banten 2025 sudah memasuki tahap pembekalan, yang berlangsung di Plaza Puspem Kota Tangerang, Selasa (21/1/25). Dalam tahap ini, para finalis dilakukan pembekalan terkait pendidikan dan peran perempuan untuk pengembangan daerah khususnya Kota Tangerang. Bagaimana, seorang putri atau perempuan dapat turut berperan dalam pengembangan sebuah kota. Founder Yayasan Bina Talenta…

Pemkot Kendari Studi Tiru Inovasi Kota Tangerang PBG Maksimal 10 Jam

Tangerang(Bantenkita)- Transformasi Pelayanan Publik Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) Maksimal 10 Jam Selesai dari semula 45 hari untuk bangunan rumah tinggal sederhana di Kota Tangerang, menjadi primadona bagi daerah-daerah lain di Indonesia. Yang terbaru, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang menerima Kunjungan Kerja (Kunker) dalam rangka studi tiru dari Pemkot Kendari, terkait adopsi implementasi pelayanan PBG maksimal 10…

Presiden Prabowo Resmikan 37 Proyek Kelistrikan di 18 Provinsi

Sumedang, (BantenKita) – Presiden Republik Indonesia (RI), Prabowo Subianto, meresmikan 37 proyek ketenagalistrikan mulai dari pembangkit, jaringan transmisi sampai dengan gardu induk yang tersebar di 18 provinsi se-Indonesia. Seremoni peresmian proyek strategis ketenagalistrikan terbesar ini dilakukan Presiden Prabowo di Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Jatigede, Sumedang, Jawa Barat pada Senin (20/1). Dari 26 pembangkit listrik…