Percepatan Penyerahan Santunan, Jasa Raharja Tangerang Lakukan Survey Ahli Waris Laka Cisauk Tangerang
Tangerang, (BantenKita) – Petugas Jasa Raharja Tangerang Rita Yunita melakukan survey ahli waris di kediaman Ibu Asri di Kp. Jaletreng Tangsel, Selasa (9/7/2024). Anak pertamanya yang sudah ditinggal oleh ayahnya bernama Fajar Aditya Rokhim mengalami kecelakaan lalu lintas dan meninggal dunia di TKP. Korban yang saat itu mengendarai sepeda motor bertabrakan dengan kendaraan lain ketika…