Tanamkan Antikorupsi Di Perguruan Tinggi, Pemprov Dan FORPAK Banten Gelar Kuliah Umum
Serang, (BantenKita) – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten bersama Forum Penyuluh Anti Korupsi (FORPAK) Banten tanamkan pemahaman nilai-nilai antikorupsi di perguruan tinggi sebagai upaya mencapai Banten berintegritas. Kolaborasi ini digelar melalui kuliah umum pendidikan anti korupsi guna membangun budaya antikorupsi di masyarakat melalui peran mahasiswa sebagai agen perubahan dan motor penggerak gerakan antikorupsi. Hal itu dikatakan…